#menyeberang ke sumatera

Kumpulan berita menyeberang ke sumatera, ditemukan 135 berita.

Dirut ASDP: 79 persen pemudik dari Sumatera kembali ke Pulau Jawa

Direktur Utama PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Ira Puspadewi mengatakan sekitar 79 persen pemudik dari Sumatera sudah ...

Arus Balik

Kantong parkir dermaga eksekutif dipadati kendaraan pada H+6 Lebaran

Kantong parkir Dermaga Eksekutif Pelabuhan Bakauheni, Lampung dipadati ratusan kendaraan roda empat pemudik arus balik ...

Arus Balik

Aktivitas kendaraan di Pelabuhan Bakaunei ramai lancar pada H+6

Aktivitas kendaraan pemudik arus balik di Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan, menuju Merak, Banten, ramai lancar pada ...

Arus Balik

Pelabuhan Bakauheni terus dipadati pemilir roda dua pada H+6 Lebaran

Pemilir berkendaraan roda dua yang hendak menyeberang menuju Pelabuhan Merak, Banten, pada H+6 Lebaran 2024 masih terus ...

Arus Balik

Aktivitas penyeberangan rute Bakauheni-Merak pada H+6 menurun

Aktivitas penyeberangan pemudik arus balik di Pelabuhan Bakauheni Lampung Selatan, menuju Merak, Banten pada H+6 ...

Pemudik menyeberang dari Jawa ke Sumatera H+3 tembus 55.190 orang

Pemudik menyeberang dari Pulau Jawa ke Sumatera pada H+3 atau Sabtu (13/4), menembus 55.190 orang dan terjadi kenaikan ...

Puncak arus balik di Pelabuhan Merak diprediksi terjadi 13-14 April

Puncak arus balik di Pelabuhan Merak, Cilegon, Banten, diprediksi akan terjadi pada tanggal 13 sampai 14 April 2024 ...

ASDP: Pelabuhan Panjang layani penumpang R2 dan R4 selama arus balik

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mengoperasikan Pelabuhan Panjang, Lampung, untuk melayani penumpang yang menggunakan ...

ASDP imbau calon penumpang datang ke pelabuhan sesuai jadwal tiket

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) imbau calon penumpang kapal yang hendak melakukan penyeberangan dari Pulau Sumatera ...

Arus penumpang Jawa ke Sumatera lebih tinggi dari H+1

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mengemukakan arus penumpang dari Pulau Jawa ke Pulau Sumatera melalui Pelabuhan Merak ...

ASDP: 41.280 penumpang turun di Pelabuhan Merak pada H+1 Idul Fitri

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat sejumlah 41.280 penumpang turun di Pelabuhan Merak, Banten, pada hari ...

Polda Lampung imbau pemilir pastikan miliki tiket saat arus balik

Kepolisian Daerah (Polda) Lampung menghimbau kepada para pemilir yang hendak menyeberang dari Sumatera ke Jawa ...

Arus pemudik dari Jawa menuju Sumatera masih ramai

Arus pemudik dari Jawa melalui Pelabuhan Merak, Banten menuju Sumatera masih ramai baik penumpang pejalan kaki maupun ...

Lebaran

ASDP meniadakan tiket kedaluwarsa saat arus balik Lebaran 2024

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) menerapkan kebijakan khusus bagi pengguna jasa, khususnya di lintasan penyeberangan ...

Arus Mudik

ASDP angkut 682.657 pemudik arah Jawa-Sumatera jelang H-2 Lebaran

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat total penumpang yang diangkut menyeberang dari Jawa ke Sumatera mulai H-7 ...