#masyarakat taiwan

Kumpulan berita masyarakat taiwan, ditemukan 75 berita.

TETO siap bermitra untuk kembangkan program ketahanan pangan RI

Kepala Perwakilan Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei (Taipei Economic and Trade Office/TETO) John Chen mengatakan Taiwan ...

Beijing dukung putusan pengadilan Hong Kong atas aktivis

Pemerintah Pusat China mendukung putusan pengadilan Hong Kong yang menjatuhkan hukuman penjara kepada 45 aktivis ...

Kemenparekraf perkuat promosi 5 DSP dan 3B lewat TITF 2024

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) berupaya ...

Video

Menjajal sepeda "Youbike", sarana transportasi bersubsisi di Taiwan

ANTARA - Menaiki sepeda sudah menjadi gaya hidup sehat bagi masyarakat Taiwan. Pewarta ANTARA yang sedang berada di ...

KDEI Taipei sosialisasi pelayanan administrasi kependudukan untuk WNI

Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei bekerja sama dengan Direktorat PWNI Kementerian Luar Negeri RI ...

TETO lepas mahasiswa penerima beasiswa Taiwan ICDF

Taipei Economic and Trade Office (TETO) melepas sembilan mahasiswa Indonesia penerima beasiswa Taiwan ICDF ...

China kepada pemimpin baru Taiwan: Pilih damai atau perang

China pada Rabu mendesak pemimpin baru Taiwan William Lai Ching-te, yang akan dilantik minggu depan, untuk memilih ...

Lima pekerja migran Indonesia dapat penghargaan di Taiwan

Lima orang pekerja migran Indonesia (PMI) mendapatkan penghargaan sebagai pekerja teladan dari otoritas New Taipei ...

Ribuan orang kunjungi "Kartini Taiwan Music Festival"

Ribuan orang dari berbagai kebangsaan dan latar belakang menghadiri acara “Kartini Taiwan Music Festival” ...

Xinhua: Pertemuan Xi Jinping dan Ma Ying-jeou positif di Selat Taiwan

Xinhua dalam artikelnya yang dikutip di Jakarta, Jumat, memberi komentar tentang pertemuan antara Presiden China, Xi ...

China kecam kunjungan PM Eswatini ke Taiwan

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Lin Jian mengecam kunjungan Perdana Menteri Eswatini Russell Mmiso Dlamini ke ...

Telaah

Kepemimpinan baru Taiwan dalam prospek kemitraan dengan Indonesia

Di tengah terpaan tuduhan memiliki anak di luar nikah, Lai Qing-te dari Partai Progresif Demokratik (DPP) berhasil ...

Apa saja potensi ketegangan AS-China pada 2024?

China dan Amerika Serikat mengakhiri 2023 dengan masa depan hubungan yang tidak jelas setelah menjalani satu tahun yang ...

Pemerintah pulangkan enam anak WNI dari Taiwan

Kementerian Luar Negeri RI bekerja sama dengan Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) Taipei memfasilitasi ...

Artikel

Mewujudkan generasi emas lewat gemar makan ikan

Slogan "Gemar Makan Ikan" terus digaungkan pemerintah, tidak hanya lewat Kementerian Kelautan dan Perikanan ...