#masih terbatas

Kumpulan berita masih terbatas, ditemukan 44.247 berita.

Huawei Mate XT Ultimate dipastikan debut di luar China

Huawei baru-baru ini merilis ponsel lipat tiga atau trifold pertama di dunia yang diberikan nama Huawei Mate XT ...

Dirjen Imigrasi: RUU Keimigrasian jawab tantangan masa kini dan depan

Direktur Jenderal Imigrasi Silmy Karim mengatakan Rancangan Undang-Undang Keimigrasian yang telah disetujui oleh Rapat ...

Pilkada 2024

KPU koordinasi dengan kepolisian jelang penetapan pasangan calon

Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia berkoordinasi dengan pihak kepolisian menjelang penetapan pasangan calon ...

KPK panggil Staf Khusus Menteri Pertanian Joice Triatman

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi memanggil Staf Khusus Menteri Pertanian Joice Triatman sebagai saksi ...

Telaah

Inklusi keuangan: kunci mengangkat kelas menengah dari jurang stagnasi

Indonesia saat ini berada di persimpangan penting dalam perjalanan ekonominya. Kelas menengah yang selama ini menjadi ...

Komite Hak-Hak Anak PBB desak Israel berhenti membunuh anak di Gaza

Komite Hak-Hak Anak PBB mendesak Israel untuk segera menghentikan pembunuhan dan melukai anak-anak Palestina di ...

PON Aceh Sumut 2024

Pj Gubenur Sumut imbau warga datang lebih awal di penutupan PON XXI

Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni mengimbau masyarakat agar datang lebih awal dalam penutupan ...

PON Aceh Sumut 2024

Ketum hoki: PON 2024 menjadi momentum jaring bibit muda prestasi

Ketua Umum Pengurus Pusat Federasi Hoki Indonesia Budi Sulistijono mengatakan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI-2024 ...

Pemerintah perpanjang PPN DTP beli rumah hingga Desember 2024

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) resmi menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 61 Tahun 2024 tentang ...

Laporan dari Kuala Lumpur

Kehadiran PM Malaysia penghargaan bagi pelaku usaha Indonesia di MIHAS

Sebuah penghargaan bagi pelaku usaha Indonesia yang sedang mengikuti Pameran Halal Internasional Malaysia (MIHAS) 2024 ...

Pengamat soroti fleksibilitas jika status pengemudi ojol diformalkan

Status pengemudi ojek online (ojol) yang didorong untuk menjadi pekerja formal dikhawatirkan berdampak pada konsep ...

RI perkuat integrasi pasar regional lewat MRA produk halal di Italia

Indonesia melalui Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama (Kemenag) RI memperkuat integrasi ...

Personel Polres Garut bersihkan material rumah rusak akibat gempa

Sejumlah personel dari Kepolisian Resor Garut diturunkan untuk membantu masyarakat membersihkan material bangunan rumah ...

Kemendikbud: Pahami kekayaan budaya lokal agar pemanfaatannya optimal

Direktur Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Hilmar Farid ...

KLHK jelaskan UU KSDAHE beri payung hukum pendanaan konservasi

Revisi Undang-Undang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya (KSDAHE) mengandung penguatan beberapa unsur ...