#mac ui

Kumpulan berita mac ui, ditemukan 55 berita.

UI siap jalankan program griya moderasi beragama dan bela negara

Rektor Universitas Indonesia (UI), Prof. Ari Kuncoro menyatakan kesiapannya dalam menjalankan program yang diluncurkan ...

Wakil Ketua DPR: Santri bisa berkontribusi di industri

Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel mengatakan selain bidang pendidikan, para santri juga dapat ikut berkontribusi di ...

Waketum MUI: Santri harus bisa mandiri dan bersaing

Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kiai Haji Marsudi Syuhud mengatakan santri harus bisa mandiri dan ...

UI luncurkan program pengabdian masyarakat di berbagai daerah

Direktorat Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (DPPM) Universitas Indonesia (UI) meluncurkan program kegiatan ...

Makara Art Center UI tumbuhkan bakat lewat pentas wayang dalang anak

Makara Art Center Universitas Indonesia (MAC UI) menggelar pertunjukan wayang dengan dalang bocah cilik hingga remaja ...

Dekan Fasilkom UI: Perlu sentuhan budaya pada teknologi

Dekan Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI), Dr. Petrus Mursanto, M.Sc menyatakan teknologi perlu ...

FIB UI gelar "Minggu Semata Wayang", lestarikan budaya

Fakultas Ilmu Budaya Universitas Indonesia (FIB UI) bekerja sama dengan Sanggar Budaya Rumah Cinwa mengadakan ...

Pameran lukisan warnai Hari Menggambar Nasional di Magelang

Para seniman muda di Kota Magelang, Jawa Tengah, dalam memperingati Hari Menggambar Nasional 2022 menggelar pameran ...

UI-MUI diskusi cegah tangkal radikalisme dengan kearifan lokal

Universitas Indonesia (UI) dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) melakukan diskusi untuk mencegah dan menangkal paham ...

UI duduki posisi 3 Asia Tenggara versi Times Higher Education

Universitas Indonesia (UI) berhasil menduduki posisi 3 di Asia Tenggara versi Times Higher Education (THE) World ...

MAC UI bantu seniman kaligrafi lewat pameran lukisan

Makara Art Center Universitas Indonesia (MAC UI) melakukan pameran kaligrafi selama 3 hari mulai 22 April hingga 24 ...

Semarakkan Ramadhan, UI gelar cara "Syiar Ramadan Kampus UI"

Kampus Depok Universitas Indonesia (UI) menyelenggarakan kegiatan "Syiar Ramadhan Kampus UI" untuk ...

FIA UI sebut pandemi wujudkan berbagai inovasi sektor publik

Sekretaris Program Studi Pascasarjana Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia (FIA UI) Dr. Phil. Reza ...

UI komitmen perkuat kolaborasi riset dan kerja sama pendidikan

Universitas Indonesia (UI) berkomitmen untuk memperkuat kolaborasi riset dan kerja sama dalam pendidikan untuk mencapai ...

UI gelar CISE Virtual Expo 2022

Universitas Indonesia (UI) menggelar Career, Internship, Scholarship & Entrepreneurship (CISE) Virtual Expo 2022, ...