#level waspada

Kumpulan berita level waspada, ditemukan 168 berita.

PVMBG ingatkan potensi erupsi Marapi meski terjadi penurunan status

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengingatkan masyarakat terkait masih adanya potensi erupsi ...

PVMBG: Status Gunung Marapi turun ke level waspada

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan status Gunung Marapi yang berada di Kabupaten Agam ...

Gunung Ili Lewotolok kini berstatus waspada

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) telah menurun status Gunung Ili Lewotolok yang berada di Nusa ...

PVMBG catat 44 kali gempa embusan Gunung Ruang di Kepulauan Sitaro

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Kementerian ESDM mencatat 44 kali gempa embusan Gunung Ruang di ...

Pemkab Sitaro ajak warga pulang kampung pascaerupsi Gunung Ruang

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), Sulawesi Utara mengajak warga pulang kampung setelah ...

NTB siap hadapi musim kemarau di sembilan kabupaten/kota

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) siap menghadapi musim kemarau di sembilan kabupaten dan kota di wilayah ...

BMKG sebut wilayah NTB mulai mengalami kekeringan

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan berdasarkan monitoring, analisis dan prediksi curah hujan ...

Gunung Ruang turun status ke level waspada

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengumumkan penurunan status aktivitas vulkanik Gunung Ruang ...

Pj Gubernur minta BPBD se-Aceh aktifkan posko siaga bencana lebaran

Penjabat Gubernur Aceh Bustami Hamzah menginstruksikan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) kabupaten/kota ...

Kementerian ESDM pantau potensi bencana selama libur Lebaran 2024

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) berkomitmen untuk memastikan kelancaran dan keamanan mudik Lebaran ...

BMKG: Hujan intensitas tinggi di NTB masih terjadi pada awal April

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan hujan dengan intensitas tinggi berpotensi terjadi di ...

Pemkab Agam bersama TNI-Polri & PVMBG rapat darurat Gunung Marapi

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Agam, Sumatera Barat (Sumbar) bersama TNI dan Polri serta perwakilan Pusat Vulkanologi ...

Empat gunung api di Sulawesi Utara berstatus waspada

Balai Pemantauan Gunung Api dan Mitigasi Bencana Gerakan Tanah Sulawesi dan Maluku mencatat ada empat gunung api yang ...

Gunung Marapi meletus lagi keluarkan dentuman keras

Gunung Marapi di Sumatera Barat kembali erupsi dengan mengeluarkan suara dentuman dan gemuruh pada Sabtu (6/1) ...

PVMBG imbau warga Flores Timur hindari potensi gas beracun gunung api

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melalui Balai Pemantauan Gunung Api dan Mitigasi Bencana Gerakan ...