#laporan harian

Kumpulan berita laporan harian, ditemukan 589 berita.

Sinyal baru kemungkinan ungkap lokasi puing MH370

Sekelompok peneliti Inggris dilaporkan telah mendeteksi sebuah sinyal yang kemungkinan menunjukkan titik akhir pesawat ...

Keluarga tentara Israel minta anak mereka dipulangkan dari perang Gaza

Keluarga ratusan tentara Israel yang sedang berperang di Gaza pada Selasa (11/6) mendesak putra mereka untuk meletakkan ...

Kemendagri instruksikan gubernur kendalikan inflasi di wilayahnya

Plt. Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Tomsi Tohir berharap gubernur lebih mengoordinasikan pengendalian ...

Pemimpin oposisi Israel desak PM Netanyahu akui negara Palestina

Pemimpin oposisi Israel Yair Lapid pada Rabu (22/5) mendesak Perdana Menteri Benjamin Netanyahu untuk mengakui ...

Kemendagri minta kepala daerah koreksi langkah pengendalian inflasi

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta para kepala daerah untuk mengoreksi langkah pengendalian inflasi yang ...

BPH Migas apresiasi badan usaha jaga pasokan BBM selama Idul Fitri

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) mengapresiasi kinerja badan usaha penugasan, yang telah menjaga ...

Arus Mudik

28.432 kendaraan keluar Jakarta melalui Gerbang Tol Merak

Divisi Humas Polri dalam laporan harian pelaksanaan Operasi Ketupat 2024 menyampaikan situasi volume lalu lintas yang ...

BMKG deteksi 124 titik panas di Riau

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Stasiun Pekanbaru mendeteksi lonjakan jumlah titik panas di Provinsi Riau ...

Kabut asap akibat dari kebakaran lahan selimuti Kota Dumai

Kabut asap yang pekat akibat dari kebakaran lahan terlihat menyelimuti Kota Dumai, Provinsi Riau sehingga membuat ...

BPBD Kotim evaluasi ulang kondisi banjir Hanjalipan tak kunjung surut

BPBD Kotawaringin Timur (Kotim) Provinsi Kalimantan Tengah melakukan evaluasi, asesmen atau penilaian ulang ke lokasi ...

Pemilu 2024

Bawaslu Bengkulu ajak warga ikut awasi proses Pemilu 2024

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Bengkulu mengajak seluruh masyarakat untuk ikut berpartisipasi dalam ...

China desak India sediakan lingkungan adil, transparan bagi perusahaan

Beijing pada Jumat (19/1) meminta India untuk "menyediakan" lingkungan bisnis yang transparan dan tidak ...

BPBD Kerinci fokus distribusi bantuan ke masyarakat korban banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi, fokus mendistribusikan bantuan ke ...

Utang nasional AS tembus 34 triliun dolar untuk pertama kalinya

Total utang publik pemerintah federal Amerika Serikat (AS) untuk pertama kalinya melampaui 34 triliun dolar AS (sekitar ...

Badai dan banjir tewaskan 10 warga di Australia, 6 orang di Thailand

Sedikitnya 10 orang tewas setelah badai hebat melanda Australia selama Natal dan Boxing Day, sementara enam orang ...