#langgar izin tinggal

Kumpulan berita langgar izin tinggal, ditemukan 102 berita.

Turis Jerman dideportasi akibat bekerja jadi instruktur selam di Bali

Kantor Imigrasi Singaraja, Bali, mendeportasi seorang turis asing asal Jerman berinisial FM akibat bekerja menjadi ...

Silmy Karim sebut pengetatan visa investor perkuat UMKM lokal

Direktur Jenderal Imigrasi Silmy Karim menyebutkan pengetatan pemberian visa investor kepada warga negara asing (WNA) ...

Hakim vonis WN Bangladesh 10 bulan penjara karena tinggal tanpa izin

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Banda Aceh memvonis seorang warga negara (WN) Bangladesh dengan hukuman 10 bulan ...

Imigrasi Denpasar selidiki tiga WNA diduga sindikat PSK internasional

Kantor Imigrasi Denpasar, Bali, menyelidiki tiga warga negara asing (WNA) yakni dua dari Uganda dan satu orang dari ...

Kantor Imigrasi Surabaya tangkap enam WNA pelanggar izin tinggal

Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Surabaya, Jawa Timur menangkap enam orang warga negara asing (WNA) karena diduga ...

Imigrasi Bali periksa tiga wisman jadikan vila untuk sekolah anak WNA

Kantor Imigrasi Ngurah Rai di Jalan Raya Taman Jimbaran, Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali memeriksa tiga orang ...

Imigrasi Batam amankan WNA Malaysia yang lampaui masa izin tinggal

Kantor Imigrasi Kelas I Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Batam, Kepri mengamankan seorang WNA asal Malaysia yang ...

Imigrasi Singaraja-Bali amankan sembilan WNA langgar izin tinggal

Kantor Imigrasi Kelas IIA Singaraja, Kabupaten Buleleng, Bali mengamankan sebanyak sembilan warga negara asing (WNA) ...

Imigrasi Denpasar tangkap WNA Ukraina jadi kasir dengan izin investor

Kantor Imigrasi Denpasar, Bali menangkap seorang warga negara asing (WNA) asal Ukraina yang diduga menjadi kasir di ...

Seorang WNA Tiongkok ditangkap karena diduga melanggar izin tinggal

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Jakarta Utara menangkap seorang Warga Negara Asing (WNA) asal Tiongkok berinisial LX yang ...

Imigrasi Jakpus amankan terduga pemalsu dokumen permohonan paspor RI

Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Jakarta Pusat mengamankan tiga pelaku yang diduga memalsukan dokumen dan keterangan ...

Imigrasi Denpasar deportasi bocah dijuluki Kocong asal Ukraina

Kantor Imigrasi Denpasar, Bali, mendeportasi bocah asal Ukraina berusia tujuh tahun yang sebelumnya keluyuran di ...

Imigrasi Atambua catat deportasi 21 WNA periode Januari-Juni 2024

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Atambua di Kabupaten Belu mencatat telah mendeportasi 21 orang warga negara asing (WNA) ...

Imigrasi Tangerang tahan tiga WN Nigeria terkait izin tinggal

Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Kota Tangerang menahan tiga orang warga negara Nigeria, yang diduga menyalahgunakan ...

Ditjen Imigrasi berlakukan kebijakan Izin Tinggal Peralihan

Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) RI memberlakukan kebijakan Izin Tinggal ...