#kutub utara

Kumpulan berita kutub utara, ditemukan 307 berita.

Virus raksasa dihidupkan lagi dari es berusia 30.000 tahun

Para ilmuwan menghidupkan kembali virus berukuran raksasa yang terkubur selama 30.000 tahun di dalam es Siberia dan ...

Jepang dan AS luncurkan Satelit NASA terbaru

Satelit cuaca terbaru NASA telah diluncurkan ke luar angkasa dengan mengemban misi untuk memantau hujan serta salju di ...

Es Kutub Selatan alami penipisan 80 abad lalu

Geolog Inggris Raya, Amerika Serikat (AS) dan Jerman menemukan fakta bahwa Gletser Pine Island di Kutub Selatan pernah ...

Rusia bentuk komando militer Kutub Utara

Rusia akan membentuk komando militer strategis baru akhir tahun 2014 untuk melindungi kepentingannya di Kutub Utara, ...

Dingin ekstrem serang AS, 9 orang tewas

Tiupan maut udara Kutub Utara yang mencetak rekor suhu terdingin dalam beberapa dekade yang menghajar wilayah timur ...

Cuaca sedingin kutub mencekam Amerika Serikat

Hembusan udara sedingin Kutub Utara mencekam bagian tengah  Amerika Serikat pada Senin, dengan suhu terdingin ...

Badai salju, penerbangan di Republik Dominika dibatalkan

Sedikitnya 20 penerbangan dari Republik Dominika menuju East Coast, wilayah Amerika Serikat yang dilanda badai salju, ...

5.000 beruang kutub akan lahir di Arktik sekitar tahun baru 2014

Tahun Baru 2014 akan menjadi saat yang menentukan ketika beruang kutub lahir di Kutub Utara, dan tahun ini diharapkan ...

Pesan dalam botol berusia 54 tahun ditemukan di Arktik

Sebuah pesan dalam botol yang dikubur 54 tahun lalu ditemukan di bawah timbunan bebatuan di lembah terpencil kawasan ...

Pria Jepang akan menjelajahi Kutub Utara sendirian

Penjelajah asal Jepang, Yasunaga Ogita, akan melakukan usaha keduanya untuk menaklukkan Kutub Utara sendirian tahun ...

Telah ditemukan tempat paling dingin di dunia

Para ilmuwan baru-baru ini mencatat suhu terendah di Bumi di satu dataran tinggi es sepi nan jauh di Antartika ...

Pangeran Harry jejakkan kaki di Kutub Selatan

Pangeran Harry pada Jumat menjadi anggota pertama keluarga kerajaan Inggris yang menjejakkan kaki di Kutub Selatan.Dia ...

Pangeran Harry lintas alam ke Kutub Selatan

Pangeran Harry dan satu tim tentara cacat korban perang dari Amerika Serikat, Kanada dan Australia akan mencapai Kutub ...

Obor Olimpiade dibawa berjalan di antariksa

Sepasang kosmonot Rusian membawa obor Olimpiade ke ruang angkasa Sabtu ini yang adalah pertama kali dalam sejarah.Itu ...

Suhu Kutub Utara capai titik terpanas dalam 44.000 tahun

Penelitian terbaru menunjukkan suhu rata-rata musim panas di Kutub Utara Kanada selama abad ini merupakan yang ...