#konten palsu

Kumpulan berita konten palsu, ditemukan 23 berita.

Inggris akan berlakukan UU keamanan dunia maya baru tahun depan

Undang-undang Keamanan dunia maya baru Inggris, telah mendapatkan perhatian pemerintah setelah kelompok sayap ...

China luncurkan kampanye membasmi tautan ilegal di dunia maya

Komisi Urusan Dunia Maya Pusat China meluncurkan dua bulan kampanye nasional untuk menghapus dan melarang tautan ...

Menteri PANRB tegaskan AI di pemerintahan prioritaskan keamanan

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Abdullah Azwar Anas menegaskan bahwa pemanfaatan ...

CfDS UGM tekankan sinergi tangkal misinformasi krisis iklim 

Center for Digital Society (CfDS) Universitas Gadjah Mada menekankan pentingnya sinergi pemerintah bersama instansi dan ...

Artikel

Pemilih jangan sampai terjebak "deepfake"

Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 tinggal menghitung hari. Di tengah masa kampanye yang akan berakhir hingga 10 Februari ...

Gegara konten "palsu" soal Ukraina, Google didenda pengadilan Rusia

Pengadilan Rusia pada Rabu menjatuhkan denda sebesar 4,6 miliar rubel (sekitar Rp787,4 miliar) kepada Google karena ...

PBNU ajak lihat masalah Palestina sebagai masalah kemanusiaan

Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Ulil Abshar Abdalla mengajak para tokoh dan umat beragama di dunia ...

Harapan JO1 di konser Indonesia hingga kiat hindari deepfake di pemilu

Para personel grup idola J-pop JO1 mengungkapkan harapan mereka selama mengadakan konser di Indonesia pada 1 November ...

Kaspersky bagikan tips hindari penipuan deepfake pada Pemilu 2024

Di tengah kampanye dan aktivitas yang menyertai Pemilu 2024, terdapat kekhawatiran masyarakat Indonesia yang semakin ...

3.288 aduan berita palsu tercatat dari 2020 ke 31 Mei 2022 di Malaysia

Komisi Komunikasi dan Multimedia Malaysia (MCMC) mencatat sebanyak 3.285 pengaduan terkait konten yang dianggap sebagai ...

Pemprov Papua bantah berita bohong deportasi Gubernur Lukas Enembe

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua membantah berita bohong yang tersebar di grup-grup aplikasi WhatsApp mengenai ...

Rusia memperkarakan Google karena konten terlarang

Regulator komunikasi Rusia, Roskomnadzor, mengajukan dua perkara administratif terhadap Google karena platform tersebut ...

Tidak jadi diblokir Brazil, Telegram komitmen atasi hoaks

Aplikasi pesan instan Telegram bekerja sama dengan pengadilan pemilihan umum di Brazil untuk mengatasi peredaran hoaks ...

Agensi STAYC siapkan upaya hukum untuk penyebar rumor & komentar jahat

Agensi dari grup K-pop STAYC yakni HIGH-UP Entertainment akan mengambil tindakan hukum terhadap komentar jahat dan ...

Twitter tes fitur cek fakta dengan sumber bersama bernama "Birdwatch"

Twitter memperluas fitur pengecekan fakta bersama lewat berbagai sumber atau lebih dikenal sebagai ...