#komet

Kumpulan berita komet, ditemukan 244 berita.

Hujan Meteor Dapat Dilihat Tanpa Alat Bantu

Profesor Riset Astronomi Astrofisika LAPAN Thomas Djamaluddin mengatakan, fenomena hujan meteor Lyrids yang terjadi ...

Studi Perlihatkan Bukti Keberadaan Air di Bulan

Endapan es setebal dua meter dapat ditemukan di beberapa kawah kecil di bulan, demikian laporan beberapa peneliti ...

PBNU Luncurkan Unit Observatorium Bergerak

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) meluncurkan unit observatorium bergerak yang dinamai Nahdlatul Ulama Mobile ...

Peneliti Lapan: Fenomena 2012 Siklus 11 Tahunan

Seorang peneliti dari Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) menyatakan fenomena meningkatnya aktivitas ...

Peneliti Lapan: Fenomena 2012 Siklus 11 Tahunan

Fenomena meningkatnya aktivitas matahari yang menurut ramalan suku Maya terjadi tahun 2012 dan filmnya heboh ...

TMII Gelar Peneropongan Komet Lulin

Pusat Peraga Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (PP Iptek) di TMII akan menggelar Peneropongan Bersama Komet Lulin (C/2007 ...

Komet Lu-Lin Lintasi Bumi

Komet Lu Lin (C/2007 N3) akan melintasi bumi dengan jarak terdekat yaitu sekitar 61 juta km pada Selasa (24/2). Komet ...

Debu Intan Buktikan Komet Hantam Bumi 12.900 Tahun Silam

Tanah yang kaya dengan intan yang ditemukan di Amerika Utara mengukuhkan teori bahwa berbagai meteor yang jatuh ...

Astronom Perkirakan Meteoroid Menghantam Bumi di Atas Sudan

Para astronom menyatakan sebuah batu berukuran kecil dari antariksa diperkirakan telah menabrak Bumi, Selasa pagi, ...

Planet Baru Berukuran Kecil Ditemukan di Tata Surya

Sebuah benda dari bebatuan serupa dengan komet dan dikenal sebagai planet kecil telah ditemukan di tata surya, sekitar ...

Ilmuwan Kesampingkan Kemungkinan Asteroid Tabrak Mars

Beberapa ilmuwan AS, Jumat, mengesampingkan kemungkinan bertabrakannya satu asteroid dengan Mars. Pengukuran ...

Wilayah Pembentukan Planet Basah Terlihat Dekat Bintang

Para ilmuwan yang mengamati sistem Bima Sakti untuk pertama kali telah mengamati bagaimana air, yang dipandang sebagai ...

Masyarakat Diimbau Saksikan Langit Bertabur Meteor

Masyarakat di beberapa daerah di Indonesia bisa menyaksikan fenomena alam berupa hujan meteor pada Minggu malam (12/8) ...

Rusia Dapat Hantam Asteroid Untuk Selamatkan Bumi

Rusia siap menghantam asteroid demi menyelamatkan Bumi "jika perlu," kantor berita Itar-Tass melaporkan Selasa, ...

Seribu Ton Meteor Setiap Hari Hujani Bumi

Kepala Observatorium Bosscha, Taufik Hidayat, mengatakan setiap harinya antara seratus sampai seribu ton meteor ...