#kirab gunungan

Kumpulan berita kirab gunungan, ditemukan 59 berita.

Satu ton kue keranjang akan dibagikan saat Grebeg Sudiro di Solo

Satu ton kue keranjang akan diarak dan kemudian dibagikan kepada warga saat karnaval budaya Grebeg Sudiro yang ...

Yang memesona dari Bakpia Day

Warga Kelurahan Ngampilan Kota Yogyakarta bersiap menggelar kegiatan tahunan Bakpia Day 2015 yang telah masuk dalam ...

Warga Banjarnegara berebut gunungan hasil bumi

Ratusan warga berebut tujuh gunungan hasil bumi yang dikirab bersama Panji Lambang Daerah dalam rangka Hari Jadi ...

Perayaan Syawalan di Kabupaten Kudus diwarnai kirab seribu ketupat

Perayaan "syawalan" sebagai bentuk rasa syukur warga setelah menjalani ibadah puasa Ramadhan selama sebulan di ...

Melihat perayaan "syawalan" di Kudus

Perayaan "syawalan" sebagai bentuk rasa syukur warga setelah menjalani ibadah puasa Ramadhan selama sebulan di ...

Ribuan warga Madiun rayakan Garebek Maulid 2015

Ribuan warga Kota Madiun, Jawa Timur, mengikuti kirab Gunungan Jaler dan Estri dalam Garebek Maulid Nabi Muhammad SAW ...

Tradisi gelar "Tumpeng Jongko" warga Gunung Andong

Warga kawasan Gunung Andong di Dusun Mantran Wetan, Desa Girirejo, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, pada Rabu ...

Ribuan warga Madiun berebut berkah gunungan Maulud

Ribuan warga berebut isi Gunungan Jaler dan Estri yang mereka anggap bisa membawa berkah pada tradisi perayaan Grebeg ...

Kirab Gunungan Apem tetap meriah meski hujan

Kirab Budaya Gunungan Apem dalam rangka upacara adat "Saparan Ki Ageng Wonolelo" yang digelar masyarakat Desa ...

Tradisi "Gerebeg Kupat" warga Dawung, Magelang

Warga Dusun Dawung, Desa Banjarnegoro, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, pada Selasa menggelar "Gerebeg Kupat". ...

Magnet Grebeg Maulud di Madiun

Ribuan warga Kota Madiun, Jawa Timur berebut berkah yang dilambangkan dalam Gunungan "Jaler" (laki-laki) dan "Estri" ...

Syawalan Solo Pesimistis Datangkan 5.000 Orang

Panitia Syawalan Balaikambang Surakarta, Jawa Tengah, pesimistis bisa mendatangkan pengunjung sebanyak 5.000 orang per ...

"Grebeg Sudiro" Tradisi Warga Solo Jelang Imlek

Kirab "Grebeg Sudiro" menjadi tradisi warga kawasan Sudiroprajan, Solo, menjelang perayaan Tahun Baru China atau ...

Ribuan Warga Ikut Kirap Peringati Gunung Merapi

Ribuan warga termasuk dari luar daerah mengikuti kirab memperingati seribu tahun meletusnya Gunung Merapi di kawasan ...