#kiblat fesyen muslim dunia

Kumpulan berita kiblat fesyen muslim dunia, ditemukan 86 berita.

Kemendag proaktif ke daerah angkat potensi UKM fesyen muslim

Kementerian Perdagangan melakukan langkah proaktif ke daerah-daerah untuk mengangkat potensi Usaha Kecil Menengah (UKM) ...

Kemendag dorong milenial wujudkan Indonesia pusat fesyen muslim

Kementerian Perdagangan mengajak generasi milenial pegiat fesyen untuk ambil bagian menghidupkan Jakarta Muslim Fashion ...

Road to Jakarta Moslem Fashion Week digelar

Yayasan Puteri Indonesia dan Mustika Ratu gelar Road to Jakarta Moslem Fashion Week (JMFW) mengusung tema ...

Mendag: Indonesia harus ambil peluang tren fesyen muslim

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengatakan Indonesia harus mengambil peluang tren fesyen muslim karena saat ini ...

Gelaran MUFFEST+ promosikan fesyen muslim Indonesia ke global

Menteri Koperasi Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki mengatakan bahwa penyelenggaraan MUFFEST+ penting untuk ...

Itang Yunasz & Khanaan yakin Indonesia jadi pusat mode muslim dunia

Perancang busana Itang Yunasz dan Khanaan Shamlan mengatakan keduanya optimistis bahwa Indonesia akan menjadi ...

Ramadhan Runway Festival tampilkan karya perancang busana Sumbar

Sejumlah perancang busana Minangkabau, Sumatera Barat memamerkan karyanya dalam Ramadhan Runway Festival 2022 yang ...

Mendag sebut ajang JMFW dorong perkembangan produk halal nasional

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menyampaikan ajang Jakarta Muslim Fashion Week (JMFW) menjadi salah satu upaya ...

Wapres minta akademisi buat strategi pemasaran industri fesyen muslim

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin meminta akademisi membuat strategi pemasaran industri fesyen Muslim, agar produk ...

Mendag optimistis Indonesia jadi kiblat fesyen muslim dunia

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi meyakini Indonesia akan menjadi kiblat fesyen muslim dunia, yang disampaikan setelah ...

Mendag: RI harus optimistis jadi pusat industri produk halal dunia

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menyampaikan Indonesia harus optimistis dalam mewujudkan cita-cita menjadi pusat ...

Wapres dukung IFC percepat Indonesia jadi pusat mode muslim dunia

Wakil Presiden RI K.H. Ma’ruf Amin memberikan dukungannya kepada Indonesia Fashion Chamber (IFC) melalui program ...

Lazada luncurkan kanal baru untuk produk kebutuhan Muslim

Lazada meluncurkan kanal khusus produk Muslim terkurasi, Lazada Amanah, sebagai pusat belanja daring berisi produk ...

MUFFEST 2021 akan digelar "offline", apa yang baru?

Indonesian Fashion Chamber (IFC) bersama dengan Dyandra Promosindo kembali akan menyelenggarakan ajang Muslim Fashion ...

Warna bumi jadi primadona untuk tren kerudung

Serupa dengan busana muslim, tren kerudung pun selalu berganti. Model dan warna yang jadi favorit bergeser secara ...