#keuangan digital

Kumpulan berita keuangan digital, ditemukan 2.139 berita.

YABB ajak agen perubahan atasi akses air minum lewat CCL

Yayasan Anak Bangsa Bisa (YABB), organisasi nirlaba yang merupakan bagian dari GoTo Group, telah meluncurkan Catalyst ...

Presiden Jokowi dan PM Dubai saksikan pertukaran sejumlah MoU

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Perdana Menteri sekaligus Emir Dubai Persatuan Emirat Arab (PEA) Sheikh ...

Keamanan identitas digital tingkatkan kepercayaan pada tekfin

Deputy Secretary General IV & Head of The Personal Data Protection Task Force Indonesian Fintech Association ...

AFTECH: Keamanan siber adalah bagian dari proses

Deputy Secretary General Asosiasi Fintech Indonesia (AFTECH) Dickie Widjaja mengatakan bahwa keamanan siber adalah ...

Kredivo dan AirAsia hadirkan opsi pembayaran paylater bunga 0 persen

Platform pembayaran dan kredit berbasis digital Kredivo menjalin kemitraan strategis dengan maskapai LCC Asia Tenggara ...

Artikel

Kiat OJK dorong sektor jasa keuangan tingkatkan pertumbuhan ekonomi RI

COVID-19 menghantam hampir seluruh sektor perekonomian di Republik Indonesia, termasuk sektor keuangan. Namun dengan ...

Pelaku industri pembiayaan optimistis bakal tumbuh 2022

Pelaku industri pembiayaan optimistis bakal mencetak pertumbuhan pada 2022 seiring dengan membaiknya perekonomian Tanah ...

Transformasi ke digital, Bank Mayapada gandeng fintek OneConnect

Perusahaan teknologi finansial OneConnect pada Rabu mengumumkan kemitraannya dengan Bank Mayapada untuk membantu ...

BI Fast akan layani 16,9 miliar transaksi hingga 5 tahun ke depan

Asisten Gubernur Kepala Departemen Kebijakan Sistem Pembayaran Bank Indonesia (BI) Filianingsih Hendarta memprediksikan ...

Peneliti sebut literasi harus jadi fokus pengembangan inklusi keuangan

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Thomas Dewaranu mengatakan literasi harus menjadi fokus dalam ...

BI: Jumlah pengguna QRIS capai 12 juta merchant

Bank Indonesia mencatat jumlah pedagang (merchant) yang menjadi pengguna QR Code Indonesian Standard (QRIS) sebagai ...

OJK buka peluang pengawasan digital diterapkan di pasar modal-nonbank

Wakil Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Nurhaida mengatakan tidak menutup kemungkinan OJK Box (Obox) ...

Blibli beberkan strategi dorong inkulsi keuangan Indonesia

Blibli membeberkan beberapa strateginya untuk mendorong inklusi keuangan bertepatan dengan momen Bulan Inklusi Keuangan ...

LinkAja kolaborasi dengan Dirjen Perbendaharaan Kemenkeu RI

pembayaran KUA, denda tilang, perpanjangan paspor, Surat Izin Mengemudi, Pembayaran Surat Berharga Negara, pajak ...

OJK paparkan perkembangan dan potensi besar keuangan digital Indonesia

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso dalam kunjungan kerjanya di London memaparkan ...