#kenegaraan

Kumpulan berita kenegaraan, ditemukan 6.446 berita.

Ratu Denmark umumkan turun tahta tepat pada tahun baru

Ratu Denmark Margrethe II menyampaikan pengumuman mengejutkan bahwa dia akan lengser dari tahta yang sudah didudukinya ...

Kaleidoskop 2023

Magnet China untuk Indonesia

Pada 2023, hubungan bilateral antara Indonesia-China tampak semakin erat, salah satu indikatornya adalah kedatangan ...

Tahun Baru 2024

Mempertahankan masyarakat inklusif di tengah disrupsi teknologi

Inklusif dalam bahasa Inggris disebut sebagai inclusion, yang berarti tindakan untuk mengajak atau ...

Tahun Baru 2024

Menciptakan masyarakat inklusif tidak berarti menumbuhkan sekularisme

"Inklusivitas masyarakat itu, bukan dan tidak boleh diartikan sebagai bentuk sekularisme masyarakat. Itu hal yang ...

Imigrasi Gorontalo tahan WNA asal India langgar izin tinggal

Kantor Imigrasi Kelas 1 Gorontalo menahan seorang warga negara asing asal India berinisial WR atas pelanggaran izin ...

Pemilu 2024

Sosiolog: Insentif guru ngaji perlu direalisasikan Ganjar-Mahfud

Sosiolog dari Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta Tantan Hermansah menyatakan program insentif ...

Pemilu 2024

Kaukus 89: Dwitunggal kepemimpinan bisa jadi solusi pimpin Indonesia

Deklarator Kaukus 89 Standarkiaa Latief mengatakan bahwa konsep dwitunggal kepemimpinan bisa menjadi solusi untuk ...

Sebanyak 4.988 BTS BAKTI telah siap diresmikan Presiden

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi menyebutkan ada sebanyak 4.988 Base Transceiver ...

Iran eksekusi agen badan intelijen Israel Mossad

Seorang agen badan intelijen Israel, Mossad, dieksekusi pada Sabtu di provinsi tenggara Sistan-Baluchestan, demikian ...

China dan Vietnam bidik masa depan bersama

China dan Vietnam, Selasa (12/12), sepakat untuk membangun komunitas dengan masa depan bersama yang memiliki ...

Sorotan berbagai komentar tentang kunjungan Xi Jinping ke Vietnam

Presiden China Xi Jinping melakukan kunjungan kenegaraan ke Vietnam dari Selasa (12/12) hingga Rabu (13/12), yang telah ...

Telaah

Langkah penyeimbang Vietnam di antara kompetisi AS dan China

China di kawasan Asia-Pasifik secara umum dilihat sebagai rivalitas kekuatan-kekuatan utama paling penting, dengan AS ...

China-Vietnam sepakat upayakan penyelesaian langgeng sengketa maritim

China dan Vietnam mencapai kesepakatan untuk mengupayakan penyelesaian sengketa maritim yang langgeng dalam kunjungan ...

Xi Jinping: Kunjungan ke Vietnam puncak diplomatik China pada 2023

Tak lama setelah Kongres Nasional Partai Komunis China (Communist Party of China/CPC) ke-20 ditutup dengan sukses pada ...

Xi ajak Thuong jaga semangat perjuangan sosialisme China dan Vietnam

Presiden China Xi Jinping mengajak Presiden Vietnam Vo Van Thuong untuk sama-sama menjaga semangat perjuangan ...