#kementerian perdagangan china

Kumpulan berita kementerian perdagangan china, ditemukan 405 berita.

China akan perkuat dukungan kebijakan dan dorong investasi masuk

China akan memperkuat dukungan kebijakan dan mendorong investasi masuk (inbound), kata seorang pejabat Kementerian ...

China rilis laporan tentang isu kepatuhan AS terhadap WTO

China merilis laporan tentang isu kepatuhan Amerika Serikat (AS) terhadap Badan Perdagangan Dunia atau World Trade ...

Investor AS cemas China akan membalas larangan investasi teknologi

Kalangan investor AS menyatakan cemas bahwa Pemerintah China akan melakukan pembalasan atau menarik kembali pembelian ...

Biden larang AS investasi cip komputer di China

Presiden Amerika Serikat Joe Biden pada Rabu (9/8) menandatangani keppres soal larangan bagi AS untuk melakukan ...

China pertahankan pertumbuhan perdagangan luar negeri

Impor dan ekspor China mempertahankan operasional yang stabil dengan pasar yang terdiversifikasi dan struktur yang ...

Perdagangan jasa China naik 8,5 persen dalam enam bulan pertama 2023

Nilai perdagangan jasa China tumbuh 8,5 persen secara tahunan (year on year/yoy) dalam enam bulan pertama tahun ini, ...

China kecam AS soal tudingan "kerja paksa" di perusahaan

Kementerian Perdagangan China pada Rabu (2/8) mengecam pengumuman Amerika Serikat (AS) belum lama ini yang menambah dua ...

Kemendag China klarifikasi langkah pengendalian ekspor drone

Seorang juru bicara Kementerian Perdagangan China (MOC) mengklarifikasi langkah-langkah kontrol ekspor kendaraan udara ...

China batasi ekspor peralatan drone di tengah ketegangan teknologi AS

China pada Senin (31/7) mengumumkan kontrol ekspor pada beberapa drone dan peralatan terkait drone, dengan mengatakan ...

China batasi ekspor drone di tengah ketegangan teknologi dengan AS

China pada Senin mengumumkan pengendalian ekspor terhadap sejumlah drone dan peralatan terkait drone, dengan alasan ...

China catat peningkatan jumlah perusahaan investasi asing baru

China mencatatkan peningkatan pesat jumlah perusahaan dengan investasi asing yang baru didirikan pada paruh pertama ...

Pameran China Timur diperkirakan dihadiri 33 ribu pembeli

Pameran China Timur (East China Fair) yang berlangsung di Shanghai selama empat hari, diperkirakan akan menarik ...

China ungkap rencana terkait pembangunan "living circle"

China akan mendorong pembangunan "living circle" di kota-kota setingkat prefektur ke atas yang memungkinkan ...

Perdagangan jasa China bertahan tumbuh dalam 5 bulan pertama 2023

Perdagangan jasa China mempertahankan pertumbuhannya dalam lima bulan pertama tahun ini, menurut data resmi pada Kamis ...

Pameran layanan digital dan perangkat lunak digelar di Liaoning China

Pameran Layanan Digital dan Perangkat Lunak Internasional China (China International Digital and Software Services ...