#kementerian energi dan sumber daya mineral

Kumpulan berita kementerian energi dan sumber daya mineral, ditemukan 3.953 berita.

PLN operasikan dua PLTA dan tiga PLTM berkapasitas total 36,6 MW

PT PLN (Persero) mengoperasikan dua pembangkit listrik tenaga air (PLTA) dan tiga pembangkit listrik tenaga mini hidro ...

Kementerian ESDM tegaskan dukung transisi energi untuk kurangi polusi

Koordinator Perlindungan Lingkungan Ketenagalistrikan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) Bayu Nugroho ...

Kewenangan pemda naikkan HET LPG bersubsidi dipertanyakan

Kewenangan pemerintah daerah (pemda) menaikkan harga eceran tertinggi (HET) LPG bersubsidi 3 kilogram di daerah ...

Badan Geologi ingatkan warga tidak dekati kawah Tompaluan-Lokon

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengingatkan masyarakat tidak mendekati area radius 2,5 ...

Badan Geologi: Waspadai erupsi freatik Gunung Lokon

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral meminta warga mewaspadai potensi ancaman erupsi freatik ...

Laporan studi: Aspek ekonomi jadi fokus utama dalam transisi energi

Laporan studi Nexus Assessment of Indonesia's Energy Sector oleh Dala Institute menunjukkan aspek ekonomi masih ...

Badan Geologi: Status Gunung Lokon di Tomohon Siaga mulai malam ini

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menaikkan status Gunung Lokon di Kota Tomohon, Sulawesi ...

Ganjar harapkan proyek pipa Cisem cepat rampung guna tarik investor

Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo berharap proyek pembangunan pipa transmisi gas bumi ruas Cirebon-Semarang ...

Moeldoko bantu cari solusi pembangunan PLTSa Surakarta

Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko menyatakan akan segera berkoordinasi dengan Kementerian/Lembaga Negara ...

PLN-ESDM kerja sama tingkatkan kapasitas SDM bidang energi terbarukan

PT PLN (Persero) dan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (BPSDM ESDM) ...

SKK Migas kembali menggelar konferensi hulu migas internasional

Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) kembali menggelar The International ...

PLN jalin 28 kerja sama terkait pemanfaatan energi bersih

PT PLN (Persero) menjalin kolaborasi pemanfaatan energi bersih melalui penandatanganan 28 kolaborasi dengan berbagai ...

Kemenkeu catat nilai tunggakan PNBP K/L capai Rp27,64 triliun

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat nilai tunggakan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) dari 63 ...

KPK telusuri aset tersangka korupsi tunjangan kinerja Kementerian ESDM

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa empat orang saksi untuk menelusuri dugaan jual beli aset milik ...

Artikel

Mendukung capaian target "net zero emission" 2060

Pemerintah Indonesia saat ini gencar mendorong pemanfaatan energi baru dan terbarukan (EBT), sesuai dengan komitmen ...