#kemenko maritim

Kumpulan berita kemenko maritim, ditemukan 614 berita.

Kemenko: Target produksi dua juta ton udang pada 2024 terhambat kredit

Plt Deputi Koordinasi Sumber Daya Maritim Kemenko Maritim dan Investasi Mochammad Firman Hidayat mengungkapkan kredit ...

Luhut instruksikan "crash program" kejar target produksi udang 2024

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memperkuat sinergitas program dan peran ...

KKP dorong keseimbangan investasi hulu, tengah dan hilir rumput laut

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendorong keseimbangan investasi rumput laut baik di hulu, tengah (pengolahan) ...

PAM Jaya dan Moya kerja sama cakupan air minum 100 persen

BUMD Perumda PAM Jaya dan PT Moya Indonesia menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) untuk memenuhi target cakupan ...

Pemerintah harap kolaborasi masyarakat dukung transisi energi

Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) mengharapkan peran serta ...

G20 Indonesia

Indonesia ajak negara G20 dukung restorasi terumbu karang

Pemerintah Indonesia mengajak negara-negara G20 untuk bersama-sama melakukan restorasi terumbu karang di ...

Pemerintah Kabupaten Belitung siap sambut G20

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) telah siap menyambut atau menjadi ...

Kemenko Marves apresiasi Fishers Center jadi aduan masalah ABK

Kementerian Koordinator Bidang Maritim dan Investasi mengapresiasi pembentukan National Fishers Center yang diinisiasi ...

Anggota DPR: Tinjau lagi beli minyak goreng pakai PeduliLindungi

Anggota DPR RI Deddy Yevri Sitorus minta Kemenko Maritim dan Investasi serta Kementerian Perdagangan mempertimbangkan ...

DLH antisipasi sampah di kawasan perairan Ternate

Pemerintah Kota Ternate, Maluku Utara (Malut) melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) akan siapkan fasilitas pengangkut ...

PM India didesak tunda larangan pemakaian sedotan plastik

Produsen susu Amul telah bersurat kepada pemerintah India agar menunda pelarangan sedotan plastik, karena dinilai akan ...

FT UGM dukung rencana pembangunan reaktor PLTT di Indonesia

Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada mendukung rencana pembangunan reaktor Pembangkit Listrik Tenaga Thorium (PLTT) ...

Mendag: Pengajuan ekspor CPO dilakukan secara elektronik

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menyampaikan bahwa berdasarkan Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 30 Tahun 2022, ...

Gubernur Kepri paparkan proyek strategis kepada Deputi Kemenko Marves

Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad memaparkan rencana pengembangan proyek strategis di Kepri kepada Kemenko ...

Anggota DPR: Kunjungan Jokowi ke AS berdampak positif bagi Investasi

Anggota Komisi VI DPR, Deddy YH Sitorus, mengatakan, kunjungan Presiden Joko Widodo ke Amerika Serikat beberapa ...