#kelompok abu sayyaf

Kumpulan berita kelompok abu sayyaf, ditemukan 313 berita.

Al Habsy ancam bunuh WNI ABK kapal tunda Charles

Kelompok Al Habsyi Misaya, salah satu faksi kelompok bersenjata Filipina, Abu Sayyaf, mengancam akan membunuh empat ...

Menhan paparkan keberadaan 10 sandera WNI

Menteri Pertahanan RI Ryamizard Ryacudu dalam acara silaturahmi dengan media massa di Jakarta, Senin, memaparkan ...

Analis intelijen nilai permainan Pokemon Go tidak berbahaya

Analis intelijen dari Universitas Indonesia Ridlwan Habib menilai permainan berbasis aplikasi Pokemon Go yang ...

DPR usul gunakan "humanitarian intervention" bebaskan WNI

Anggota Komisi I DPR, Charles Honoris mengusulkan perlu adanya upaya humanitarian intervention untuk menyelamatkan ...

DPR nilai pemerintah masih parsial tangani penyanderaan

Wakil Ketua Badan Kerja sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI Rofi Munawar menilai pemerintah masih menggunakan ...

Menkopolhukam: Pengamanan tongkang kecil diprioritaskan

Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamananan Luhut Binsar Panjaitan mengatakan kapal-kapal tongkang ...

Luhut: operasi militer bebaskan sandera masih dikesampingkan

Menko Polhukam Luhut B Pandjaitan mengatakan upaya pembebasan 10 WNI dengan operasi militer dari penyanderaan kelompok ...

Wapres: setiap upaya pembebasan sandera berisiko

Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan setiap upaya pembebasan sandera warga negara Indonesia, baik di Malaysia maupun ...

Panglima TNI akui Indonesia terlalu persuasif

Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo mengakui bahwa pemerintah Indonesia terlalu persuasif dalam merespons ...

Opsi militer untuk bebaskan sandera dikesampingkan

Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Luhut Panjaitan, mengatakan, opsi pengerahan pasukan militer ...

ABK kapal tunda Charles masih diperiksa

Enam anak buah kapal kapal tunda Charles masih diperiksa terkait penyanderaan tujuh rekannya, yang diduga dilakukan ...

DPR sarankan perbatasan Indonesia-Filipina dijaga ketat

Wakil Ketua Komisi I DPR RI TB Hasanuddin menyarankan perlunya Indonesia memperketat penjagaan di jalur laut yang ...

Tugboat Charles diduga melintas di zona konflik

Kapal tunda atau "tugboat" Charles diduga melintas di zona konflik sehingga tujuh krunya disandera kelompok bersejata ...

Presiden Filipina: akan tiba waktunya hadapi Abu Sayyaf

Presiden terpilih Filipina Rodrigo Duterte pada Jumat mengatakan akan tiba waktunya baginya untuk menghadapi milisi ...

Wapres yakin tidak ada penyanderaan WNI

Wakil Presiden Jusuf Kalla merasa yakin tidak ada penyanderaan tujuh awak kapal berkewarganegaraan Indonesia oleh ...