#kehakiman

Kumpulan berita kehakiman, ditemukan 2.775 berita.

AS sita kiriman empat tanker minyak Iran untuk Venezuela

Amerika Serikat (AS) menyatakan pada Jumat (14/8) bahwa pihaknya menyita kiriman bahan bakar dari empat kapal Iran yang ...

Pejabat: Konsulat China di Houston telah lama berada dalam radar FBI

Konsulat China di kota Houston telah lama berada dalam radar Biro Investigasi Federal (FBI) sebagai pusat upaya China ...

Pemohon uji UU dipersilakan sampaikan keberatan soal penundaan sidang

Mahkamah Konstitusi mempersilakan pemohon pengujian undang-undang untuk menyampaikan keberatan atas penundaan sidang ...

Mantan Menag: UUD 1945 dijiwai Piagam Jakarta

Mantan Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan Undang-Undang Dasar 1945 dijiwai Piagam Jakarta sehingga ...

Remaja peretas Twitter mengaku tidak bersalah

Remaja berusia 17 tahun asal Florida yang dituduh sebagai otak peretasan Twitter pada Juli lalu, menyatakan ia tidak ...

Resensi buku

Membongkar akar pencucian uang

Dalam tiga dekade terakhir kejahatan tindak pidana pencucian uang (TPPU), atau lebih dikenal dengan sebutan populer ...

Remaja 17 tahun dituduh otak peretasan Twitter

Seorang remaja asal Tampa, Florida, Amerika Serikat ditangkap kepolisian karena menjadi dalang dibalik peretasan ...

Bamsoet apresiasi keberhasilan Polri tangkap Djoko Tjandra

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Bambang Soesatyo mengapresiasi keberhasilan Kabareskrim Komjen Pol Listyo ...

Laporan dari Kuala Lumpur

PM Malaysia hormati keputusan mahkamah terhadap Najib Razak

Perdana Menteri Malaysia Tan Sri Muhyiddin Yassin mengatakan pemerintah menghormati keputusan Mahkamah Tinggi terhadap ...

Laporan dari Kuala Lumpur

PKR sambut baik keputusan kasus Najib Razak

Partai Keadilan Rakyat (PKR) menyambut baik keputusan mahkamah yang memutuskan mantan Perdana Menteri Najib ...

Kasus Djoko Tjandra

Kabareskrim: Akan ada proses hukum lanjutan pascapencegahan Anita

Kepala Badan Reserse Kriminal Polri Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo mengatakan akan ada proses hukum lanjutan setelah ...

HSBC bantah tuduhan jebak Huawei

HSBC membantah tuduhan media China yang menyebutkan mereka "menjebak" Huawei Technologies hingga terjadi ...

Imigrasi cegah pengacara Djoko Tjandra ke luar negeri

Tim Khusus Bareskrim Polri mengajukan permohonan pencegahan atau pencekalan keluar negeri terhadap Anita Kolopaking, ...

Penyidik akan telusuri kemungkinan dugaan aliran dana Djoko Tjandra

Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Kepolisian Indonesia, Komisaris Besar Polisi Ahmad Ramadhan, ...

SPDP Brigjen Prasetijo terbit, dugaan pidana pemalsuan surat

Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) terhadap Brigjen Pol Prasetijo Utomo terkait dugaan tindak pidana ...