#kampanye di luar jadwal

Kumpulan berita kampanye di luar jadwal, ditemukan 128 berita.

Bawaslu Riau minta Hari Buruh tidak dijadikan ajang kampanye

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Riau mengimbau partai politik tidak menjadikan momen peringatan Hari Buruh ...

Bawaslu: Parpol tak boleh campur adukkan Ramadhan dengan kampanye

Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI Lolly Suhenty mengingatkan partai politik (parpol) peserta Pemilu 2024 agar ...

Telaah

Jalan Semar menuju pesta pemilihan

Segala sibuk persiapan pemilu menjadi serangkaian padat agenda yang sedang dikerjakan untuk mencapai hari pesta ...

Bawaslu Sumbar: Politik uang kerap dianggap budaya dalam pemilu

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumatera Barat, Alni mengatakan tindak pidana pemilu politik uang kerap dianggap ...

Penggiat Pemilu: Potensi politik uang dalam pemilu di Sumbar tinggi

Penggiat Pemilu Sumatera Barat, Surya Efitrimen menyatkan potensi terjadinya politik uang di Sumatera Barat cukup ...

Bawaslu Jatim imbau semua pihak tidak curi start kampanye

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Timur A. Warits mengimbau semua pihak untuk tidak mencuri start kampanye ...

Bawaslu Jayawijaya ingatkan parpol jangan "colong start"

Badan Pengawas Pemilu Kabupaten Jayawijaya di Provinsi Papua mengingatkan seluruh pengurus partai politik serta calon ...

Bawaslu minta jangan curi start kampanye

Badan Pengawas Pemilihan Umum RI meminta semua pihak berkepentingan untuk tidak mencuri start kampanye Pemilihan Umum ...

Bawaslu nyatakan TMS dugaan pelanggaran pemilu penyebaran Tabloid KBA

Bawaslu menyatakan laporan dugaan pelanggaran pemilu atas penyebaran Tabloid KBA News yang disampaikan pelapor MG tidak ...

Partai Buruh gugat UU Pemilu ke MK

Partai Buruh mengajukan permohonan peninjauan kembali atau judicial review terhadap Undang-Undang Nomor 7 Tahun ...

Abhan ingatkan Bawaslu potensi peningkatan pelanggaran kampanye

Mantan Ketua Badan Pengawas Pemilu, Abhan, mengingatkan segenap jajaran Badan Pengawas Pemilu periode ...

Kemarin, Presiden Timor Leste bertemu NU hingga penyelesaian Papua

Lima berita politik pada Rabu (20/7) yang masih menarik untuk dibaca dan menjadi perhatian publik mulai dari pertemuan ...

Bawaslu: Dugaan pelanggaran kampanye Zulhas tak dapat ditindaklanjuti

Badan Pengawas Pemilihan Umum menyatakan laporan masyarakat dengan terlapor Zulkifli Hasan (Zulhas) tentang dugaan ...

Deklarasi dukung La Nyalla di Samarinda dibubarkan

Acara deklarasi dukungan terhadap Ketua DPD RI La Nyalla Mattaliti sebagai Calon Presiden 2024 di Gedung Serbaguna ...

Perludem: Hapus "threshold" dibanding pangkas durasi kampanye

Anggota Dewan Pembina Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) Titi Anggraini berpandangan bahwa akan lebih ...