#kalteng

Kumpulan berita kalteng, ditemukan 9.875 berita.

Kalteng sediakan belasan paket pelatihan kerja sasar ratusan pemuda

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menyediakan belasan paket pelatihan kerja melalui unit pelaksana teknis ...

Kalteng optimalkan PLTSHE penuhi kebutuhan listrik masyarakat

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mengoptimalkan Program Bantuan Sosial Pembangkit Listrik Tenaga Surya ...

Pilkada 2024

Senator RI: Putusan MK selamatkan demokrasi Indonesia

Senator RI asal Kalimantan Tengah Agustin Teras Narang menilai keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) nomor ...

Palangka Raya tingkatkan kualitas produk UKM dengan sertifikasi halal

Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Dinas Perdagangan Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Perindustrian (DPKUKMP) terus ...

BNN RI terima hibah untuk bangun gedung BNN Kabupaten Manggarai Barat

Badan Narkotika Nasional (BNN) RI menerima hibah berupa tanah seluas 2.200 meter persegi untuk pembangunan BNN ...

Video

PABSI Kalteng optimistis lifter satu-satunya dapat raih medali di PON

ANTARA - Persatuan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PABSI) Kalimantan Tengah optimistis, satu-satunya atlet angkat besi ...

Video

Polda Kalteng gelar simulasi pengamanan pilkada serentak 2024

ANTARA - Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah menggelar kegiatan simulasi sistem pengamanan kota (Sispamkota) dengan ...

Mentan bidik cetak sawah 500 ribu ha di bekas lahan gambut Kalteng

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman membidik pencetakan sawah seluas 500 ribu hektare di lahan rawa dan ...

BRGM jadikan partisipasi masyarakat program utama pemulihan gambut

Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM) menjadikan partisipasi masyarakat sebagai program utama dalam upaya ...

BOS: 300 orang utan menunggu pelepasliaran

Ketua Pengurus Yayasan Borneo Orangutan Survival (BOS) Jamartin Sihite mengatakan 300 lebih orang utan yang saat ini ...

BI: Inflasi terus menunjukkan perlambatan

Direktur Departemen Regional Bank Indonesia (BI) M Firdauz Muttaqin mengatakan inflasi terus melanjutkan perlambatan, ...

Mentan: Kalimantan Tengah bisa jadi solusi pangan Indonesia

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyebut Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) bisa menjadi solusi masa ...

NasDem serahkan surat rekomendasi Fairid Naparin di Palangka Raya

Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai NasDem memberikan surat rekomendasi untuk Fairid Naparin yang juga Ketua Dewan ...

Video

Hari Orang Utan, BKSDA dan BOSF Kalteng ingatkan pentingnya habitat

ANTARA - Dalam rangka memperingati Hari Orang Utan Sedunia, Senin (19/8), Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) ...

Kendaraan roda empat di Palangka Raya wajib terdata di MyPertamina

Penjabat (Pj) Wali Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Hera Nugrahayu mengatakan kendaraan roda empat di ...