#kalanganyar

Kumpulan berita kalanganyar, ditemukan 219 berita.

Polrestabes Surabaya ungkap penipuan perumahan berkedok syariah

Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Surabaya mengungkap penipuan perumahan berkedok syariah yang dilakukan ...

Bencana banjir - BPBD Lebak waspada banjir dan ular berbisa

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lebak, Banten mewaspadai bencana banjir dan ular berbisa ...

Disdikbud Lebak kekurangan 591 ruangan kelas

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Lebak hingga kini kekurangan sebanyak 591 ruangan kelas, sehingga ...

Siswa SDN 2 Pasir Kupa Lebak belajar di lantai

Siswa SDN 2 Pasir Kupa Kecamatan Kalanganyar, Kabupaten Lebak, Banten, mengikuti proses kegiatan belajar mengajar (KBM) ...

Video

Ratusan KK di Pandeglang terima uang kerohiman

ANTARA - Reaktivasi rel kereta api yang menghubungkan Rangkasbitung-Labuan di Kabupaten Pandeglang akan segera dimulai ...

Stok melimpah, omzet pedagang beras di Lebak anjlok 60 persen

Sejumlah pedagang beras di sejumlah pasar tradisional di Kabupaten Lebak, Banten, mengeluhkan sepinya pembeli sehingga ...

Tokoh : Pemerintah perlu mendata kembali penerima bantuan sosial

Tokoh masyarakat Kabupaten Lebak Roji Santani mengatakan pemerintah perlu mendata kembali penerima bantuan sosial ...

Warga Lebak pawai keliling sambut tahun baru Islam

Masyarakat Kabupaten Lebak, Banten di berbagai kecamatan menyambut tahu baru Islam atau 1 Muharam 1441 Hijriah dengan ...

BPBD Lebak optimalkan distribusi air bersih

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, mengoptimalkan pendistribusian air bersih ...

Dua bulan petani Lebak nganggur akibat kemarau panjang

Sejumlah petani di Kabupaten Lebak, Banten, sejak dua bulan terakhir menganggur akibat kemarau panjang yang menyebabkan ...

16 kecamatan di Lebak alami kekeringan

Wakil Bupati Lebak Ade Sumardi mengatakan sebanyak 16 kecamatan di daerah tersebut sejak tiga bulan terakhir mengalami ...

Remaja putri di Lebak terima tablet tambah darah cegah stunting

Kalangan remaja putri di Kabupaten Lebak, Provinsi Banten menerima tablet tambah darah (TTD) dari Dinas Kesehatan ...

Lebak kategori tinggi stunting, Dinkes tingkatkan penanganan

Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, termasuk wilayah kategori tinggi kasus stunting (kerdil), sehingga dinas ...

Info Haji

Bupati Lebak minta gubernur tambah kuota haji

Bupati Lebak Iti Octavia meminta Gubernur Banten Wahidin Halim dapat memperjuangkan penambahan kuota haji agar daftar ...

282 hektare sawah di Lebak terancam gagal panen

Seluas 282 hektare sawah di Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, terancam gagal panen akibat kemarau yang berlangsung ...