#kadispenal

Kumpulan berita kadispenal, ditemukan 159 berita.

TNI AL evaluasi menyeluruh kondisi kapal perang sudah "berumur"

Markas Besar TNI Angkatan Laut melakukan evaluasi menyeluruh terhadap armada kapal perang yang dimiliki, terutama ...

TNI AL lakukan investigasi KRI Teluk Jakarta yang tenggelam

TNI Angkatan Laut akan melakukan investigasi tenggelamnya kapal perang Republik Indonesia (KRI) Teluk Jakarta-541 ...

Kadispenal: KRI Teluk Jakarta-541 laik laut

Kapal perang Republik Indonesia (KRI) Teluk Jakarta-541 yang tenggelam di perairan Timur Laut Pulau Kangean pada Selasa ...

Puspomad ungkap pelaku penusukan Babinsa Tambora

Pusat Polisi Militer TNI Angkatan Darat (Puspomad) mengungkap pelaku penusukan terhadap anggota Babinsa Pekojan, ...

Kasad perintahkan investigasi penusukan babinsa secara menyeluruh

Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Andika Perkasa memerintahkan investigasi secara menyeluruh ...

Kadispenal benarkan oknum prajurit Marinir pelaku penganiayaan Babinsa

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI M Zaenal membenarkan bahwa pelaku ...

TNI AL dan KKP optimalkan kerja sama potensi maritim

TNI Angkatan Laut dan Kementerian Kelautan Perikanan (KKP) mengoptimalkan kerja sama dalam menjaga dan meningkatkan ...

TNI AL evakuasi 188 WNI dari Kapal World Dream di Selat Durian

TNI Angkatan Laut memfasilitasi evakuasi 188 WNI kapal MV World Dream menuju KRI dr Soeharso-990 di Perairan Selat ...

Kasal terima kunjungan Kapolri di Mabes AL

Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Siwi Sukma Adji menerima kunjungan Kapolri Jenderal Polisi Idham Azis ...

Lima oknum TNI terjaring operasi gabungan BNNP DKI

Lima oknum  TNI terjaring dalam operasi gabungan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) DKI Jakarta dan Garnisun ...

Tim SAR evakuasi dua ABK yang dilaporkan tewas

Tim pencarian dan penyelamatan (SAR) gabungan dari Pos SAR Tual mulai melakukan upaya evakuasi dua anak buah kapal ...

Kepala Staf Angkatan Laut bahas kerja sama maritim Indonesia-Australia

Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL), Laksamana TNI Siwi Sukma Adji, melaksanakan pertemuan dengan Kepala Staf Angkatan ...

TNI AL kerahkan kapal bantu penanganan bencana tsunami Selat Sunda

TNI AL mengerahkan KRI Torani-860 dari Koarmada I dan KAL Sanca-815 dari Lantamal III Jakarta, dua KAL lainnya dari ...

TNI AL terjunkan puluhan personel penyelam ke perairan Karawang

TNI Angkatan Laut menerjunkan 25 personel penyelam dari Dinas Penyelamatan Bawah Air (Dislambair)  untuk membantu ...

Tim Kopaska siap lakukan penyelaman di Perairan Karawang

Jakarta (ANTARA  News)  - Tim elite personel TNI Angkatan Laut, Komando Pasukan Katak (Kopaska) tengah ...