#kabupaten parigi moutong

Kumpulan berita kabupaten parigi moutong, ditemukan 976 berita.

Polda Sulteng bekali masyarakat tangkal radikalisme jelang Pemilu 2024

Satuan Tugas (Satgas) Operasi Madago Raya Polda Sulawesi Tengah membekali masyarakat dan santri di Pondok Pesantren ...

Kemenkeu beri insentif fiskal inflasi Rp340 miliar untuk daerah

Kementerian Keuangan memberikan insentif fiskal sebesar Rp340 miliar kepada pemerintah daerah provinsi dan ...

Kemensos beri bansos ke disabilitas & korban narkoba di Parigi Moutong

Balai Sentra Nipotwe Palu Kementerian Sosial (Kemensos) menyalurkan paket bantuan sosial (bansos) kepada penyandang ...

KPU Parigi minta PPK genjot pendidikan pemilu di wilayah kerja

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Parigi Moutong Provinsi Sulawesi Tengah meminta Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) ...

Pj bupati Parigi ajak aparatur tingkatkan tatakelola pemerintahan

Pj Bupati Parigi Moutong, Richard Arnaldo, mengajak aparatur tingkatkan tatakelola pemerintahan yang ...

Gubernur minta Pj bupati Parimo jaga situasi kondusif hadapi Pemilu

Gubernur Sulawesi Tengah, Rusdy Mastura, meminta kepada Pejabat (Pj) Bupati Parigi Moutong, Richard A Djanggola, ...

Kementerian PUPR salurkan Program BSPS bagi 3.070 rumah di Sulteng

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan menyalurkan Program ...

UIN Palu bantu Pemprov Sulteng entaskan desa dari ketertinggalan

Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu membantu Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah (Pemprov Sulteng) ...

Kemenpora: Kejuaraan tarkam di Parigi Moutong upaya gemarkan olahraga

Deputi 3 Bidang Pembudayaan Olahraga Kementerian Olahraga (Kemenpora) Rudy Sufahriyadi mengatakan kejuaraan antar ...

BPBD: 3.780 warga mengungsi akibat gempa Donggala

Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Donggala Moh Fickri ...

Pemprov Sulteng laksanakan program Gubernur Menyapa Desa 

Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah (Pemprov Sulteng) melaksanakan program Gubernur Menyapa Desa sebagai bentuk ...

BMKG: Gempa di Parigi Moutong terjadi akibat aktivitas sesar aktif

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan bahwa gempa tektonik yang terjadi di ...

Pertamina memamerkan 100 lebih produk UMKM Gernas BBI-BWI di Sulteng

Pertamina Patra Niaga memamerkan 100 lebih produk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam mendukung kampanye ...

DP3A Sulteng: Empat kabupaten dan satu kota dapat penghargaan KLA

Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak (DPA3) Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) mengemukakan empat kabupaten ...

Pemprov Sulteng tambah alokasi lahan IP400 seluas 10.500 ha pada 2024

Provinsi Sulawesi Tengah menambah alokasi lahan secara swadaya pada program indeks pertanaman 400 (IP400) seluas 10.500 ...