#kabupaten manggarai timur

Kumpulan berita kabupaten manggarai timur, ditemukan 173 berita.

BMKG: Waspadai tiga wilayah NTT alami hari tanpa hujan ekstrem panjang

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta warga agar mewaspadai tiga wilayah di Nusa Tenggara Timur ...

Seorang remaja di Manggarai Timur tenggelam di Danau Rana Kulan

Arsenius Rusman seorang remaja 18 tahun, tenggelam saat berenang di Danau Rana Kulan, Kecamatan Elar, Kabupaten ...

45 sekolah di Manggarai Timur jadi model pembelajaran literasi

Bupati Manggarai Timur Provinsi Nusa Tenggara Timur Andreas Agas mengatakan 45 sekolah binaan Wahana Visi Indonesia ...

Pemkab Manggarai Timur promosi kopi lewat Festival Kopi Lembah Colol

Pemerintah Kabupaten Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur bersiap menyelenggarakan Festival Kopi Lembah Colol untuk ...

BPOLBF sebut kehadiran festival jadi daya tarik bagi wisatawan

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) menyebut kehadiran tiga festival dalam kawasan Flores dan Alor di ...

Menteri LHK beri penghargaan Kalpataru kepada 10 pahlawan lingkungan

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar memberikan penghargaan Kalpataru kepada 10 pahlawan ...

UI dampingi warga Manggarai Timur gelar festival kopi Colol

Tim Pengabdian Masyarakat Universitas Indonesia (Pengmas UI) membantu Pemkab Manggarai Timur Provinsi Nusa Tenggara ...

KEHATI: Restorasi bambu jadi solusi rehabilitasi hutan & lahan kritis

Yayasan KEHATI mengupayakan rehabilitasi hutan dan lahan kritis melalui restorasi penanaman bambu di Desa Rana Kolong, ...

Pemkab Manggarai Timur fasilitasi BPJS Kesehatan bagi korban longsor

Pemerintah Kabupaten Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur telah memfasilitasi layanan BPJS Kesehatan bagi korban ...

Desa Golo Loni dan Colol di Manggarai Timur masuk 300 besar ADWI

Desa Wisata Golo Loni dan desa Wisata Colol di Kabupaten Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur(NTT) terpilih sebagai 300 ...

PLN NTT alirkan listrik bagi 31 desa dan dusun jelang akhir tahun

PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Timur mengalirkan listrik bagi 15 desa dan 16 dusun di NTT menjelang ...

Menkominfo minta warga desa Golo Loni NTT optimalkan teknologi digital

Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate meminta warga desa Golo Loni, Nusa Tenggara Timur, memanfaatkan ...

Puluhan BTS Kemenkominfo sudah beroperasi di Manggarai Timur NTT

Menteri Komunikasi dan Informatika mengatakan 53 menara base transceiver station (BTS) yang dibangun kementerian di ...

Kemenkominfo perkuat digitalisasi desa wisata di Manggarai Timur

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) memperkuat digitalisasi Desa Wisata Golo Loni, Manggarai Timur, ...

Menteri Sosial serahkan bantuan bagi penyandang disabilitas di NTT

Menteri Sosial Tri Rismaharini menyerahkan bantuan dana sekitar Rp200 juta yang digalang melalui platform ...