#jurnalistik

Kumpulan berita jurnalistik, ditemukan 4.048 berita.

Pj Gubernur Aceh berharap ANTARA terdepan sampaikan informasi positif

Pj Gubernur Aceh Achmad Marzuki berharap HUT ke-85 menjadi momentum bagi Perum LKBN ANTARA untuk terus menjadi media ...

Guru Besar: ANTARA harus gencar sebarkan informasi yang mencerahkan

Guru Besar sekaligus Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama, Sulawesi Tengah, Prof Sagaf Pettalongi ...

Anggota DPR minta ANTARA jadi media mencerdaskan masyarakat

Anggota DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Kalimantan Tengah Agustiar Sabran meminta ANTARA dapat menjadi media yang ...

LKBN ANTARA Bengkulu beri apresiasi pemenang 'Heritage Tour 2022'

Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) ANTARA Biro Bengkulu memberikan apresiasi dan bingkisan kepada para pemenang ...

Ketua DPRD Surabaya minta ANTARA lebih tingkatkan kualitas jurnalistik

Ketua DPRD Surabaya Adi Sutarwijono meminta Perum LKBN ANTARA lebih meningkatkan kualitas jurnalistik memasuki usianya ...

Anggota DPR tegaskan tak ada lembaga mana pun bisa mendikte hukum RI

Anggota Komisi I DPR Dave Akbarshah Fikarno menegaskan tidak ada lembaga atau negara mana pun yang bisa mendikte hukum ...

Telaah

Peran "cantik" ANTARA di era disrupsi berbasis viral

Disrupsi adalah sebuah era yang merombak struktur komunikasi, bahkan disrupsi juga merupakan perubahan mendasar dari ...

PWI: UU Pers pagari wartawan dari anarki jurnalistik

Undang-Undang Pers merupakan tirai preventif agar wartawan tidak terperosok dalam kebebasan pers tanpa batas, yang ...

SOPA 2023 Journalism Awards buka pendaftaran sampai tanggal 16 Februari; luncurkan kategori baru - liputan Bahasa Indonesia

Society of Publishers in Asia (SOPA) adalah organisasi nirlaba yang berkomitmen untuk mencapai prestasi di bidang ...

Alat kamera jurnalis TV dirusak imigran saat liput demo di Kepri

Alat kamera kerja yang digunakan seorang jurnalis TvOne Chairullah dirusak oleh imigran saat meliput demo di depan ...

Kantor Berita Antara beri pelatihan jurnalistik pelajar-mahasiswa

Kantor Berita Nasional Antara Biro Jawa Tengah memberikan pelatihan jurnalistik tingkat dasar kepada para pelajar dan ...

Video

Pelajar dan guru SMK di Temanggung belajar jurnalistik bersama ANTARA

ANTARA - Perum Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) ANTARA Biro Jawa Tengah menggandeng SMK Bhumi Phala (MIPHA) ...

Jurnalis Aceh menolak pengesahan RKUHP karena kekang kebebasan pers

Jurnalis yang tergabung dalam Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Banda Aceh menolak pengesahan RKUHP yang telah ...

Anggota DPR: Pastikan implementasi KUHP tidak rugikan publik

Anggota Komisi III DPR, Santoso, meminta pemerintah untuk memastikan RUU KUHP tidak merugikan masyarakat seperti ...

Foto

Aksi jurnalis tolak pasal bermasalah dalam RKUHP

Jurnalis yang tergabung dalam Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Bandung memasang tulisan dalam aksi tolak 17 pasal ...