#jasa keuangan syariah

Kumpulan berita jasa keuangan syariah, ditemukan 154 berita.

BNP2TKI Kerja Sama dengan 5.000 BMT

Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) bekerja sama dengan 5.000 lembaga keuangan ...

PKS Targetkan Cetak Sejuta Pengusaha UMKM

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menargetkan mencetak satu juta pengusaha sektor usaha mikro, kecil, dan menengah ...

Meneg KUKM Puji Koperasi Kredit Swasti Sari Kupang

Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Syarifuddin Hasan memuji manajemen koperasi kredit (Kopdit) Swasti ...

Yusuf Asy`ari "Capek" Jadi Menteri

Menteri Negara Perumahan Rakyat, Mohammad Yusuf Asy`ari (64), mengaku merasa capek menjabat sebagai menteri dalam ...

Pemerintah Bentuk Lembaga Pengawas Koperasi

Kementerian Negara Koperasi dan usaha kecil menengah (UKM) sedang merintis penbentukan lembaga pengembangan dan ...

Kemenkop Segera Revisi Sistem Pemeringkatan Koperasi Syariah

Kementerian Negara Koperasi dan UKM segera merevisi sistem pemeringkatan koperasi terutama bagi koperasi jasa keuangan ...

Pemerintah Tingkatkan TPKU Untuk Brantas Pengangguran

Pemerintah akan meningkatkan program Tempat Praktik Ketrampilam Usaha (TPKU) pada tahun 2009, dengan tujuan untuk ...

2.500-an Koperasi Ajukan Diri Ikut Linkage Program KUR

Sebanyak 2.365 koperasi dan 266 BMT (Baitul Mal wa Tamwil) di berbagai wilayah di Indonesia telah mengajukan diri ...

Menkop UKM Kucurkan Dana Koperasi Wanita Rp1 Triliun

Menteri Negara Koperasi dan UKM Suryadharma Ali menyatakan, pihaknya segera akan mengucurkan modal kerja kepada ...

1.000 Kopwan Ditargetkan Terima Dana Bergulir Pada 2008

Sebanyak 1.000 koperasi wanita ditargetkan akan menjadi penerima dana perkuatan yang dikemas dalam Program Perempuan ...

Meski Ambisius, Target Pertumbuhan Bank Syariah Bisa Dicapai

Menko Perekonomian Boediono menilai target pertumbuhan aset perbankan syariah hingga mencapai 5 persen dari total aset ...

Menkop Bantah Dana Bergulir Tidak Perlu Dipertanggungjawabkan

Menteri Koperasi dan UKM Suryadharma Ali membantah anggapan bahwa dana bergulir yang disalurkan melalui Koperasi ...

Boediono: Dukungan Pemerintah Bagi Keuangan Syariah Hanya Regulasi

Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian, Boediono, menegaskan bahwa dukungan pemerintah bagi perkembangan sistem ...

DSN Keluarkan 61 Fatwa Terkait Produk Keuangan Syariah

Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia (DSN MUI) hingga saat ini telah mengeluarkan 61 fatwa terkait dengan ...

Pemerintah Terbitkan Panduan Investasi Syariah

Pemerintah terus memberikan fasilitasi untuk mendorong peningkatan kontribusi lembaga keuangan syariah kepada ...