#jadwal vaksin

Kumpulan berita jadwal vaksin, ditemukan 52 berita.

Staf KJRI Kuching jalani vaksin pertama

Staf Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Kuching ikut mendaftarkan diri dan menjalani vaksinasi COVID-19 di KPJ ...

Belum terlambat untuk menekan laju penularan COVID-19

Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengatakan belum terlambat bagi masyarakat ...

Palangka Raya sediakan layanan antar jemput bagi peserta vaksinasi

Dinas Perhubungan Kota Palangka Raya di Provinsi Kalimantan Tengah menyediakan layanan antar jemput gratis bagi warga ...

Olimpiade

Atlet Kanada bakal dapat vaksin sebelum ke Olimpiade Tokyo

Kepala petugas medis Komite Olimpiade Kanada (COC) mengatakan semua atlet Kanada yang akan berkompetisi di Olimpiade ...

Laporan dari China

China dahulukan vaksinasi WNA Muslim atas pertimbangan Ramadhan

Pemerintah China mendahulukan warga negara asing yang beragama Islam untuk menerima suntikan vaksin COVID-19 tahap ...

Riza minta warga jangan takut ikut vaksinasi COVID-19

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria meminta kepada warga Jakarta agar jangan takut mengikuti ...

Artikel

Doa dan ikhtiar lansia menuju kekebalan kelompok

Tio Rachmi Junia (26) terkejut ketika sang ibu menolak divaksinasi di Gelora Bung Karno, Jakarta. Padahal sudah dua ...

Peserta vaksin kelompok lansia diimbau sertakan nomor HP yang benar

Peserta vaksinasi COVID-19 kelompok lanjut usia (lansia) diimbau untuk menyertakan nomor telepon secara teliti dan ...

Vaksinasi COVID-19 untuk zona hijau di Bali dimulai serentak

Pemberian vaksinasi COVID-19 bagi masyarakat di tiga kawasan zona hijau di Provinsi Bali akan dilaksanakan serentak ...

Masih ada pedagang di pasar Palangka Raya enggan divaksin

Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya Kalimantan Tengah mencatat sejumlah pedagang di kawasan Pasar Besar masih enggan ...

49. 667 nakes Aceh sudah disuntik vaksin COVID-19

Sebanyak 49.667 tenaga kesehatan (nakes) di Provinsi Aceh telah menjalani vaksinasi COVID-19, sebagai upaya pemerintah ...

Laporan dari Kuala Lumpur

Malaysia gratiskan vaksin untuk WNA

Kabinet Pemerintahan Perikatan Nasional Malaysia setuju kalau Program Imunisasi COVID-19 Nasional yang akan mulai akhir ...

Registrasi vaksinasi COVID-19 kini bisa melalui WhatsApp

Kementerian Kesehatan menyediakan layanan registrasi ulang bagi penerima vaksin COVID-19 melalui penjawab pesan ...

NIH: Butuh 2 bulan tentukan pengurangan dosis vaksin Moderna

Para ilmuwan di Institut Kesehatan Nasional (NIH) dan Moderna mungkin membutuhkan sekitar dua bulan untuk menentukan ...

Sudin KPKP Jakarta Barat vaksinasi 4.826 hewan penular rabies

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (Sudin KPKP) Jakarta Barat telah memvaksinasi sebanyak 4.826 ...