#istana kepresidenan bogor

Kumpulan berita istana kepresidenan bogor, ditemukan 1.681 berita.

Presiden Jokowi minta Tito tegur kepala daerah yang memblokir jalan

Presiden Joko Widodo meminta Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menegur kepala daerah yang telah memblokir jalan dan ...

Jokowi sebut di DKI ada 3,6 juta warga butuh bansos hadapi COVID-19

Presiden Joko Widodo menyebut di wilayah DKI Jakarta yang dipimpin Anies Baswedan masih ada sekitar 3,6 juta warga yang ...

Presiden minta Menteri Kesehatan segera rampungkan aturan PSBB daerah

Presiden Joko Widodo meminta Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto segera merampungkan peraturan menteri ...

Pemerintah siapkan skenario ganti hari libur untuk cegah warga mudik

Presiden Joko Widodo beserta jajarannya sedang mempersiapkan sejumlah skenario untuk mencegah masyarakat mudik pada ...

KPK: Selewengkan anggaran penanganan COVID-19 diancam hukuman mati

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali mengingatkan bahwa menyelewengkan anggaran pengadaan barang dan jasa ...

Artikel

Kaum marginal di tengah pandemi COVID-19

Di tengah pandemi virus corona jenis baru penyebab COVID-19 yang menyerang sejumlah negara tak terkecuali Indonesia, ...

Kemarin, tarif listrik gratis hingga Presiden keluarkan Perppu

Berbagai peristiwa dan berita ekonomi direkam dan disiarkan Kantor Berita Antara pada Selasa (31/3), mulai dari ...

Jumlah PMI pulang kampung ke NTB capai 1.305 orang

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nusa Tenggara Barat mencatat jumlah Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang pulang ...

Video

Teken perppu terkait COVID-19, Presiden minta dukungan DPR

ANTARA – Presiden Joko Widodo mengharapkan dukungan DPR terhadap Peraturan Pemerintah Pengganti UU (Perppu) ...

Pemerintah anggarkan pembebasan tagihan listrik Rp110 triliun

Dirjen Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Rida Mulyana menyebut bahwa program perlindungan sosial salah satunya ...

F-PAN dukung Presiden terbitkan Perppu Kebijakan Keuangan Negara

Wakil Ketua Fraksi PAN DPR RI Saleh Partaonan Daulay mengatakan fraksinya mendukung langkah Presiden Joko Widodo ...

Pakar: Penetapan darurat kesehatan lebih tepat daripada darurat sipil

Pakar hukum tata negara Universitas Jember Dr Bayu Dwi Anggono menilai terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) dan ...

Pemerintah beri penundaan bayar cicilan KUR selama enam bulan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan stimulus ekonomi untuk sektor Usaha Kecil, Mikro dan Menengah (UMKM) yang ...

Presiden kucurkan Rp75 triliun untuk belanja kesehatan atasi COVID-19

Presiden Joko Widodo mengatakan pemerintah mengucurkan Rp75 triliun untuk belanja kesehatan terkait pengadaan berbagai ...

Pemerintah-BI-OJK optimalkan bauran kebijakan jaga stabilitas ekonomi

Presiden RI Joko Widodo menekankan pemerintah bersama Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah ...