#isbat

Kumpulan berita isbat, ditemukan 870 berita.

MUI: Muslim saling menghargai meski beda puasa

Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Maruf Amin mengatakan umat Islam sudah seharusnya saling menghargai meski ...

Kantor Kemenag Ogan Komering Ulu tarik ribuan buku nikah

Kantor Kementerian Agama Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan menarik ribuan buku nikah milik warga setempat ...

Kemenag Rejanglebong usulkan 800 pasangan nikah ulang

Kementerian Agama Kabupaten Rejanglebong, Provinsi Bengkulu, tahun depan akan mengusulkan pernikahan ulang (nikah ...

Din: penetapan Idul Adha ada dimensi ibadah

Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin menilai perbedaan penetapan Idul Adha yang jatuh ...

Arab Saudi juga tetapkan Idul Adha 24 September

Arab Saudi mengumumkan bahwa Idul Adha jatuh bertepatan dengan Kamis 24 September atau sehari lebih awal dari yang ...

Pemerintah tetapkan Idul Adha 24 September

Pemerintah menetapkan Idul Adha 1436 Hijriah/2015 Masehi jatuh pada Kamis, 24 September setelah Kementerian Agama ...

Kemenag Sulsel pantau hilal Idul Adha tanpa teropong

Kantor Wilayah Kementerian Agama Sulawesi Selatan melakukan penglihatan hilal dengan mata telanjang tanpa menggunakan ...

Kemenag gelar sidang isbat malam ini

Kementerian Agama menggelar sidang isbat malam ini di kantor Kemenag Jakarta untuk menetapkan awal bulan Dzulhijah ...

Menteri agama ajak agar konvoi takbiran tertib

Menteri Agama, Lukman Saifuddin, mengajak masyarakat yang berkonvoi kendaraan takbiran Lebaran kali ini supaya tertib ...

Penetapkan Idul Fitri merujuk empat lokasi rukyat

Pemerintah menetapkan Hari Raya Idul Fitri 1436 Hijriah/2015 Masehi jatuh pada Jumat (17/7) berdasarkan laporan dari ...

Pembagian zakat di Masjid Istiqlal sejak maghrib

Panitia penyelenggara zakat di Masjid Istiqlal Jakarta melakukan pembagian zakat fitrah setelah waktu berbuka puasa ...

Menag: 1 Syawal jatuh Jumat

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, sidang isbat pada Kamis malam memutuskan 1 Syawal yang menandai ...

Tim PWNU Jatim lihat hilal di Gresik

Tim Rukyatul Hilal (melihat hilal atau rembulan penanda pergantian kalender, secara kasat mata) PWNU Jawa Timur telah ...

Menag: Sidang isbat pertimbangkan pendapat astronom

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, sidang isbat pada Kamis petang akan mempertimbangkan pendapat para ...

Kontras cahaya ganjal pengamatan hilal di Indonesia

Tak melulu masalah cuaca, cahaya yang sangat tipis juga menjadi ganjalan dalam pengamatan hilal untuk menentukan 1 ...