#inter parliamentary union

Kumpulan berita inter parliamentary union, ditemukan 315 berita.

Presiden Akan Lakukan Kunjungan Kerja Empat Hari ke Bali

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dijadwalkan melakukan kunjungan kerja selama empat hari, 27-30 April, di Bali. ...

PBNU: Kedatangan Delegasi Israel Tambah Beban Indonesia

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Hasyim Muzadi menyatakan, kedatangan delegasi Parlemen Israel ...

Indonesia Tak Berhak Tolak Parlemen Israel

Pengamat politik internasional CSIS (The Centre for Strategic and International Studies) Bantarto Bandoro mengatakan, ...

Presiden Resmikan Sejumlah Proyek di Bali

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono didampingi sejumlah Menteri Kabinet Indonesia bersatu, dijadwalkan pada 28 April ...

AS dan Israel Belum Tentu Ikut Sidang IPU

Amerika Serikat (AS) dan Israel belum tentu akan hadir dalam Sidang Inter Parliamentary Union (IPU) di Bali pada 29 ...

Tolak Kedatangan Parlemen Israel, Tokoh Islam Temui Pimpinan DPR

Sejumlah tokoh Umat Islam yang tergabung dalam Forum umat Islam (FUI) menemui Wakil Ketua DPR Soetardjo Soerjogoeritno ...

PBNU: Kehadiran Parlemen Israel Jangan Sampai Picu Keributan

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama KH Hasyim Muzadi mengharapkan kehadiran parlemen Israel dalam pertemuan ...

Kehadiran Parlemen Israel Tidak Boleh Diributkan

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama KH Hasyim Muzadi mengharapkan kehadiran parlemen Israel dalam suatu ...

Anggota DPR Tolak Kedatangan Israel di IPU Bali

Rencana kedatangan delegasi parlemen Israel dalam sidang organisasi parlemen sedunia (Inter Parliamentary Union/IPU) ...

GP Ansor Tolak Kedatangan Parlemen Israel

Gerakan Pemuda Ansor menolak kedatangan parlemen Israel dalam sidang Inter Parliamentary Union (IPU) di Bali pada 29 ...

DPR Akan Setujui Anggaran untuk Perbaiki Infrastruktur Akibat Lumpur Lapindo

Ketua DPR RI, Agung Laksono, mengatakan bahwa DPR akan menyetujui alokasi anggaran sebesar Rp900 miliar untuk ...

Grup kerjasama DPR RI Berkunjung ke Inggris

Grup Kerjasama Bilateral yang dibentuk oleh Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia ...

Bush Harus Dilihat Sebagai Simbol Kenegaraan

Kedatangan Presiden AS, George W. Bush, pada 20 November tetap harus dilihat dari kacamata kenegaraan, kendati ...

Agung : Deplu Harus Himpun Anggota OKI Untuk Bela Palestina

Ketua DPR Agung Laksono mengatakan Departemen Luar Negeri (Deplu) harus lebih proaktif untuk menghimpun negara-negara ...

DPD Lebih Memiliki Kredibilitas Ketimbang DPR

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) sebenarnya lebih pantas memiliki kredibilitas dari pada DPR, karena persyarakat untuk ...