#inggris di uni eropa

Kumpulan berita inggris di uni eropa, ditemukan 568 berita.

Amerika Latin tanggapi keputusan Inggris keluar dari UE

Pada saat dunia masih berusaha mencerna keputusan Inggris untuk keluar dari Uni Eropa (UE), negara Amerika Latin ...

Putin: Rusia analisis konsekuensi dari Brexit

Rusia akan menganalisis konsekuensi dari keluarnya Inggris dari Uni Eropa (Brexit), kata Presiden Rusia Vladimir Putin ...

Pejabat Inggris di Uni Eropa mundur pasca-Brexit

Wakil Inggris pada badan eksekutif Uni Eropa di Brussel, yang juga Komisioner Jasa Keuangan, Jonathan Hill, mengatakan ...

Dubes Inggris: butuh proses negosiasi hubungan Inggris-UE

Duta Besar (Dubes) Inggris untuk Indonesia Moazzam Malik mengatakan butuh waktu untuk proses negosiasi hubungan ...

PBB berharap Uni Eropa tetap solid pasca-Brexit

Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon berharap Uni Eropa tetap menjadi mitra yang solid bagi PBB setelah Inggris memilih ...

Harga minyak anjlok setelah Brexit

Pilihan mengejutkan Inggris meninggalkan Uni Eropa memicu aksi jual minyak besar-besaran pada Jumat (24/6), dengan ...

Indeks FTSE-100 saham Inggris jatuh 3,15% pasca-Brexit

Indeks FTSE-100 di London, yang menjadi indikator utama pasar saham Inggris, pada Jumat (24/6) waktu setempat berakhir ...

G7 pantau perkembangan pasar pascaBrexit

Para menteri keuangan dan gubernur bank sentral negara anggota Kelompok Tujuh (G7) terus memantau secara cermat ...

Pasca Brexit, partai kanan Prancis tuntut referendum Frexit

Partai kanan garis keras di Prancis, Front Nasional, meminta pemerintahnya menggelar referendum untuk keluar dari ...

Pengaruh referendum Inggris kecil terhadap kemitraan Indonesia-EU CEPA

Referendum Inggris dengan hasil kemenangan atas “Brexit” yaitu keluarnya Inggris dari Uni Eropa (UE) ditengarai ...

Indonesia yakin Brexit tidak pengaruhi hubungan bilateral

Indonesia meyakini hasil referendum tidak akan mempengaruhi hubungan bilateral Indonesia-Inggris dan menjadi ...

Indonesia yakin Brexit tidak pengaruhi hubungan bilateral dengan Inggris

Kementerian Luar Negeri Indonesia mencermati dari dekat proses dan hasil referendum yang dilakukan di Inggris pada ...

Jepang cemaskan keputusan Inggris tinggalkan Uni Eropa

Pemerintah Jepang pada Jumat menyatakan kekhawatirannya atas hasil referendum Inggris untuk meninggalkan Uni Eropa, ...

Hongaria: referendum Inggris bukti Brussel harus dengarkan suara terbanyak

Pilihan rakyat Inggris untuk meninggalkan Uni Eropa menunjukkan bahwa Brussel harus mendengarkan suara rakyat dan ...

Brexit bikin pelajar Indonesia di Inggris khawatir

Keputusan Inggris untuk hengkang dari keanggotaan Uni Eropa juga menjadi perbincangan hangat para pelajar Indonesia ...