#infrastruktur kereta api

Kumpulan berita infrastruktur kereta api, ditemukan 75 berita.

LMAN danai pembebasan lahan Rp11,7 triliun selama 2017

Lembaga Manajemen Aset Negara (LMAN) telah mendanai pembebasan lahan Proyek Strategis Nasional (PSN) khususnya proyek ...

China yakin KA Cepat Jakarta-Bandung sesuai jadwal

China Railway Group Limited (CREC) berkeyakinan bahwa pembangunan proyek infrastruktur Kereta Api Cepat ...

BUMN membangun negeri

Memasuki tahun ketiga pemerintahan Presiden Joko Widodo, denyut kehidupan masyarakat di pulau-pulau utama Indonesia ...

Wapres tekankan kereta cepat Jakarta-Bandung proyek bisnis ke bisnis

Wakil Presiden Jusuf Kalla menekankan bahwa kereta api cepat Jakarta-Bandung merupakan proyek kerja sama bisnis ke ...

150 perkeretaapian Belanda di Indonesia diperingati

Kehadiran jejak-jejak dan keberadaan kereta api Belanda di Indonesia sudah 150 tahun terjadi. Itu juga yang menjadi ...

Perusahaan Rusia jajaki buka kawasan ekonomi khusus di Kaltim

Sergey Kuznetsov, Direktur PT Kereta Api Borneo (KAB) yang merupakan anak perusahaan Russian Railway, menegaskan ...

KAI uji coba KRL Bekasi-Cikarang akhir Juli

PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan melakukan uji coba penambahan layanan kereta rel listrik (KRL) Commuter Line hingga ...

Wapres audiensi dengan Sumitomo-Mitsui bahas investasi infrastruktur

Wakil Presiden Jusuf Kalla melakukan audiensi dengan pimpinan Sumitomo-Mitsui Banking Cooperation (SMBC) di Hotel ...

INKA selesaikan pengerjaan 66 kereta angkutan Lebaran

PT Industri Kereta Api (INKA) telah menyelesaikan pengerjaan enam rangkaian atau 66 kereta api pesanan dari PT KAI ...

Indonesia akan bergabung dengan Obor China

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memastikan Indonesia akan bergabung dengan kerja sama ekonomi One Belt, One Road ...

Forwot cermati perkembangan industri transportasi dan logistik

Forum Wartawan Otomotif Indonesia (Forwot) bekerja sama dengan PT Tata Motors Distribusi Indonesia (TMDI), agen ...

Presiden pastikan pembangunan infrastruktur KA di Papua mulai 2016

Presiden Joko Widodo memastikan pembangunan infrastruktur kereta api di Papua akan dimulai tahun 2016. "Studi ...

Pemerintah akan bangun sarana transportasi massal di Sulawesi dan Papua

Presiden Joko Widodo mengatakan pembangunan sarana transportasi massal tidak hanya dilakukan di Pulau Jawa tapi juga ...

Rini pastikan WIKA tidak dapat PMN 2016

PT Wijaya Karya Tbk dipastikan urung mendapat suntikan Penyertaan Modal Negara (PMN) sebesar Rp3 triliun pada 2016, ...

Uncen dukung pembangunan KA Papua

Fakultas Teknik Universitas Cenderawasih (Uncen) Jayapura mendukung rencana pembangunan kereta api (KA) di Papua. ...