#indonesia terkini

Kumpulan berita indonesia terkini, ditemukan 85 berita.

Satgas: 21.972 orang jalani vaksinasi booster COVID-19

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan 21.972 orang hari ini yang telah menjalani vaksinasi penguat atau booster, ...

Telaah

Upaya berkelanjutan untuk memaksimalkan nilai tambah SDA

Memaksimalkan nilai tambah sumber daya alam (SDA) yang terkandung di perut Bumi Nusantara menuntut kerja keras ...

Video

Menhub resmikan Palembang sebagai kota transportasi terintegrasi

ANTARA - Dalam rangka mengembangkan angkutan umum berbasis jalan dan rel di perkotaan, Kementerian Perhubungan ...

Galeri Nasional kembali gelar Pameran MANIFESTO

Pameran MANIFESTO yang diinisiasi dan digelar Galeri Nasional Indonesia akan hadir kembali pada 2022. Sejak pertama ...

Menperin apresiasi PMI Manufaktur RI ungguli Thailand dan China

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengapresiasi capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) ...

Sandiaga Uno sebut API 2021 bangkitkan pariwisata di Tanah Air

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Republik Indonesia Sandiaga Uno mengatakan Anugerah Pesona ...

Sepak Bola Nasional

Elkan Baggott dan dua debutan dipanggil timnas persiapan Piala AFF

Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-yong memanggil 26 pemain termasuk Elkan Baggott dan dua nama debutan yaitu Edo ...

National Day tunjukkan kesiapan Indonesia berkolaborasi dengan dunia

Indonesia menunjukkan kesiapan berkolaborasi dengan negara-negara dunia lewat ajang National Day Indonesia pada ...

Telaah

Urgensi PPHN versus hoaks amendemen

Menjadi destruktif ketika membenturkan urgensi Pokok-pokok Halauan Negara (PPHN) dengan isu-isu politik praktis. PPHN, ...

Laporan dari Kuala Lumpur

KJRI perkenalkan UU Cipta Kerja ke investor Penang

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Penang memperkenalkan Undang-Undang Cipta Kerja kepada investor di Penang ...

Liga 1 Indonesia

Imran: PSIS belum terkalahkan di Liga 1 berkat kerja keras tim

Pelatih PSIS Imran Nahumarury menegaskan bahwa pencapaian skuadnya saat ini, yang belum pernah kalah di Liga 1 ...

Larangan mudik, Doni imbau tak buat kasus COVID-19 daerah bertambah

Kepala Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Doni Monardo mengatakan dengan adanya larangan mudik, ia mengimbau ...

Wakil Ketua Baleg: Minol rusak sendi kehidupan berbangsa dan bernegara

Wakil Ketua Badan Legislasi DPR RI Achmad Baidowi mengatakan kemudaratan minuman beralkohol dapat merusak sendi-sendi ...

Piala AFC

PSSI: Persija dan Bali United wakil Indonesia di Piala AFC 2021

PSSI memastikan dua klub Liga 1 Indonesia Persija dan Bali United menjadi wakil Indonesia di Piala AFC 2021, ...

Hari Pahlawan, dubes RI "ngobrol santai" dengan mahasiswa di Swedia

Duta Besar RI untuk Swedia merangkap Latvia Kamapradipta Isnomo pada Sabtu melakukan seminar daring dengan ...