#harga jahe

Kumpulan berita harga jahe, ditemukan 29 berita.

Dampak COVID-19, harga jahe di Jakarta tembus Rp80.000/kg

Merebaknya virus corona jenis baru (COVID-19) di sejumlah negara termasuk Indonesia mendongkrak harga jahe di Jakarta ...

Dampak corona, Kalbe tingkatkan produksi obat herbal jahe 50 persen

Industri farmasi PT Kalbe Farma Tbk (Kalbe) meningkatkan produksi obat herbal yang mengandung jahe merah, hingga 50 ...

Artikel

Jahe merah dan COVID-19

Kabar sedih dan mencemaskan terkait penanganan wabah virus corona (COVID-19) di Indonesia dipublikasikan pada Senin ...

Harga jahe merah naik, Satgas Pangan Polri turun tangan

Direktur Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Polri Brigjen Pol Daniel Tahi Monang Silitonga menyatakan akan ...

Harga rempah di Semarang naik terpengaruh COVID-19

Harga berbagai jenis rempah di sejumlah pasar tradisional di Kota Semarang, Jawa Tengah, mengalami kenaikan signifikan ...

Masyarakat buru empon-empon cegah virus corona

Sejumlah masyarakat Banjarmasin, dan sekitarnya di Kalimantan Selatan mulai membeli empon-empon di pasar-pasar harian, ...

Di Pasar Flamboyan Pontianak harga jahe capai Rp80.000/kg

Harga jahe di Kota Pontianak seperti terpantau di Pasar Flamboyan mulai naik seperti untuk jahe merah semula hanya ...

KPPU akan lihat mekanisme pasar terkait tingginya harga "empon-empon"

Kepala Kantor Wilayah IV Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), Dendi Rahmat Sutrisno mengaku akan melihat dulu ...

Video

Dianggap bisa menangkal virus corona, harga jahe merah melejit

ANTARA - Banyaknya warga yang menggunakan ramuan tradisional dari rempah rempah sebagai penangkal virus, khususnya ...

Jahe merah menipis di Pasar Baru karena dianggap ampuh tangkal corona

Pasokan jahe merah menipis di Pasar Metro Atom Pasar Baru, Jakarta Pusat, karena masyarakat menganggap bumbu masak itu ...

Kembangkan kampung sayur, warga Tahunan Yogyakarta membuat sirup jahe

Warga Kelurahan Tahunan, Kota Yogyakarta, terus berusaha mengembangkan manfaat dari keberadaan kampung sayur di wilayah ...

Harga cabai di Jambi turun pascalebaran

Harga cabai di Pasar Angso Duo Provinsi Jambi mengalami penurunan hingga lebih dari 40 persen ...

Petani Lampung Tengah gemar tanam jahe

Sejumlah petani di Kabupaten Lampung Tengah gemar menanam jahe sebagai penghasilan tambahan bagi keluarga mereka. ...

Tidak ada produk impor di Kramat Jati

Menteri Perdagangan RI Gita Wirjawan mengatakan, tidak ada lagi produk hortikultura impor di Pasar Induk Kramat Jati, ...