#habitat asli

Kumpulan berita habitat asli, ditemukan 244 berita.

BKSDA Yogyakarta lepasliarkan elang ular bido

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Yogyakarta melepasliarkan dua ekor elang ular bido (Spilornis cheela) di ...

Riau tawarkan adopsi tiga bayi beruang madu

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Provinsi Riau membuka peluang bagi siapa saja yang ingin mengadopsi ...

150 `yachter` terkesima menyaksikan secara langsung orangutan

Sebanyak 150 `Yachter` dari 41 negara peserta Wonderful Sail To Indonesia Rally 2018, terkesima melihat orangutan atau ...

Foto

BBKSDA Selamatkan Bayi Beruang Madu

Dokter hewan menunjukan beberapa ekor bayi beruang madu di klinik transit Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam ...

Akankah kita kehilangan kura-kura?

Enam dari 10 spesies kura-kura terancam punah atau sudah punah, tapi masalah ini 'belum disadari atau bahkan tidak ...

Bali Zoo siap lepasliarkan Owa Jawa

Kebun binatang Bali Zoo siap melepasliarkan satu ekor satwa dilindungi Owa Jawa yang lahir dan besar di lembaga ...

Anak harimau Sumatera kembar tiga diasah kemampuan berburu

Anak harimau Sumatera kembar tiga Tigor, Togar dan Zora yang diasuh kebun binatang Bali Zoo diasah kemampuan berburu ...

Ikan Arapaima gigas berbahaya untuk perairan Indonesia

Dosen Departemen Manajemen Sumberdaya Perikanan FPIK IPB, Dr Mukhlis Kamal, mengingatkan bahaya ikan Arapaima gigas ...

KKP paparkan karakteristik ikan berbahaya Arapaima gigas

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memaparkan berbagai karakteristik dari ikan Arapaima gisas yang merupakan ...

Tujuh elang bondol dilepas ke kawasan Karang Gading

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Sumatera Utara melepasliarkan tujuh elang elang bondol ke kawasan Suaka ...

Populasi macan tutul di Gunung Prangrango terancam punah

Populasi macan tutul Jawa (Panthera pardus melas) yang berada di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGGP) terancam ...

Taman Safari luncurkan program "Cintai Elang Jawa"

Taman Safari Indonesia Cisarua bekerja sama dengan sebuah perusahaan pengolah tembaga menjalin kerja sama yang dinamai ...

Gubernur Kalsel inginkan bekantan mendunia

Gubernur Kalimantan Selatan H Sahbirin Noor menginginkan sosok hewan yang menjadi maskot daerah, yakni bekantan bisa ...

500 lebih satwa liar lahir di taman margasatwa Singapura tahun lalu

Jurong Bird Park, Night Safari, River Safari dan Singapore Zoo selama 2017 menyaksikan 540 kelahiran dan penetasan ...

Menteri LHK: Tindak tegas pembantai orang utan

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar menyatakan pemerintah tidak akan segan-segan menindak ...