#gempa di jawa timur

Kumpulan berita gempa di jawa timur, ditemukan 30 berita.

BMKG paparkan ancaman dan mitigasi potensi megatrust di Jember

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memaparkan ancaman dan mitigasi potensi terjadinya gempa bumi ...

Gempa magnitudo 5,2 terjadi di Lumajang Jatim

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan, telah terjadi gempa dengan magnitudo 5,2 di Kabupaten ...

Deformasi batuan lempeng Indoaustraliapicu gempa magnitudo 5 Pacitan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkapkan deformasi batuan dalam lempeng Indoaustralia menjadi ...

BNPB: Butuh pendampingan psikososial atasi trauma korban gempa Bawean

Pimpinan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menilai pendampingan psikososial menjadi kebutuhan yang mendesak ...

Berita unggulan akhir pekan, dampak gempa Tuban hingga pembentukan Selat Muria

Sejumlah berita unggulan akhir pekan yang menarik untuk disimak, mulai dari dampak gempa dengan magnitudo 6.0 yang ...

BMKG: Gempa magnitudo 6,5 di Laut Jawa tidak berpotensi tsunami

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa tektonik berkekuatan magnitudo 6,5 di Laut Jawa ...

Gempa Kalimantan Selatan berasosiasi dengan aktivitas zona penunjaman

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyatakan gempa bumi berkekuatan 7,1 magnitudo yang ...

BPBD Ponorogo: Tujuh rumah rusak terdampak gempa berpusat di Bantul

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, menerima laporan tujuh rumah warga mengalami ...

Gempa M6,2 selatan Jawa Timur akibat patahan batuan di zona outerise

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,2 di selatan Jawa ...

BMKG: Tidak ada kerusakan pascagempa di selatan Jatim

Koordinator Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Daryono ...

33 kali gempa susulan terjadi setelah gempa Banten

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat hingga Sabtu (15/1) pukul 12.00 WIB telah terjadi 33 kali ...

BMKG: Indonesia diguncang tiga gempa merusak pada Desember

Badan Meterologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan bahwa Indonesia telah diguncang tiga gempa bumi yang ...

Gempa di Malang bukan gempa megathrust karena berada di zona Benioff

Gempa bumi magnitudo 5,3 yang mengguncang arah Selatan Kota Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur pada Jumat (22/10) ...

Video

Berpotensi gempa & tsunami, pemetaan dilakukan di selatan Jatim

ANTARA - Potensi gempa berkekuatan magnitudo 8,7 dan tsunami berketinggian 29 meter di kawasan pesisir selatan Jawa ...

Pacitan rawan tsunami, masyarakat perlu pahami evakuasi mandiri

Wilayah Pacitan Provinsi Jawa Timur merupakan daerah rawan gempa dan tsunami sehingga masyarakat perlu memahami konsep ...