#flu babi china

Kumpulan berita flu babi china, ditemukan 12 berita.

Karantina Pertanian Sorong musnahkan 51 kg daging babi positif ASF

Stasiun Karantina Pertanian Kelas I Sorong, Provinsi Papua Barat Daya memusnahkan daging babi seberat 51 kilogram(kg) ...

Anti Hoax

HOAKS! Sapi bertelur dari pemerintah China

Foto yang menampilkan sapi bertelur dan diklaim bertujuan mempercepat produksi telur beredar di media sosial Twitter ...

Sikka batasi lalu lintas ternak babi cegah meluasnya serangan ASF

Pemerintah Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur, membatasi lalu lintas ternak babi di dalam daerah setempat untuk ...

Antisipasi flu babi G4 dari China, Kemenkes lakukan sosialisasi

Direktur Penyakit Tular Vektor dan Zoonotik Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dr Siti Nadia Tarmizi mengatakan ...

Ada temuan virus, Kementan tegaskan tidak impor babi dari China

Kementerian Pertanian melalui Badan Karantina Pertanian menegaskan bahwa saat ini tidak ada impor hewan babi dari ...

Flu babi tidak mengarah ke pandemi, Beijing diperlonggar

Virus flu babi yang mengandung genotipe 4 (G4) tidak mengarah pada pandemi, dan Beijing mulai melonggarkan pengamanan ...

Pemkot Palembang selidiki kasus ratusan babi mati mendadak

Pemerintah Kota Palembang menyelidiki kasus 878 ekor babi ternak mati mendadak di kawasan Talang Buruk Kecamatan ...

Kalbar masih aman dari kasus virus flu babi

Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Kalimantan Barat Muhammad Munsif mengatakan ...

Waspada flu babi, Kementan tingkatkan pengawasan lalu lintas hewan

Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian meningkatkan pengawasan di pintu masuk lalu ...

Kemenkes waspadai kemungkinan serangan flu babi pada manusia

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI mewaspadai kemungkinan serangan flu babi pada manusia dengan terus melakukan ...

Peneliti China keluarkan peringatan dini pandemi flu babi

Para peneliti di China mengeluarkan peringatan dini atas kemungkinan terjadinya pandemi lain yang disebabkan oleh virus ...

Kementan tegaskan flu babi China berbeda dengan ASF

DItjen Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian menjelaskan bahwa virus flu babi (swine flu) berbeda dengan ...