#fiskal dan moneter

Kumpulan berita fiskal dan moneter, ditemukan 574 berita.

Fed tahan suku bunga dekati nol, diproyeksikan tak berubah hingga 2022

Federal Reserve AS pada Rabu (10/6/2020) mempertahankan suku bunga acuannya tidak berubah pada level rekor terendah ...

Hipmi minta pemerintah maksimalkan anggaran insentif perpajakan

Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) meminta pemerintah memaksimalkan anggaran insentif perpajakan sebagai upaya ...

Survei: Prospek ekonomi dunia semakin suram, "rebound" bakal tertunda

Prospek ekonomi untuk negara-negara maju tahun ini telah suram lagi dalam sebulan terakhir karena pandemi Virus Corona ...

Australia terpecah soal pembukaan perbatasan dalam negeri

Para pemimpin negara bagian dan teritori Australia pada Kamis berselisih soal apakah mereka akan membuka kembali ...

Emas naik lagi setelah ketua Fed indikasikan lebih banyak stimulus

Emas berjangka naik lagi pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), setelah Ketua Federal Reserve AS Jerome Powell ...

DPR imbau pemerintah tingkatkan efektivitas pengelolaan utang negara

Anggota Komisi XI DPR RI Fraksi Partai Golkar Puteri Anetta Komarudin mengimbau pemerintah untuk meningkatkan ...

Syarief Hasan ingatkan pemerintah hati-hati tangani dampak COVID-19

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Syarief Hasan mengingatkan Pemerintah untuk berhati-hati jika ingin ...

IHSG berpeluang menguat terbatas terbawa peningkatan bursa global

Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu berpeluang menguat terbatas terbawa peningkatan ...

Harga minyak melonjak, memperpanjang keuntungan besar sesi sebelumnya

Harga minyak melonjak pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB), memperpanjang kenaikan sesi sebelumnya, didukung ...

OJK: Stabilitas sektor jasa keuangan hingga April terjaga

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mencermati stabilitas sektor jasa keuangan di tengah pandemi COVID-19, yang hingga ...

Ekonom : RUU Cipta Kerja dibutuhkan pemulihan pasca Covid-19

Ekonom Universitas Indonesia Fithra Faisal menilai Omnibus Law Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja adalah bagian ...

Emas berbalik melonjak 50,5 dolar AS, dipicu harapan dukungan stimulus

Harga emas berjangka melonjak hampir tiga persen pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), dipicu ekspektasi ...

BI optimis ekonomi RI bisa tumbuh 6 persen tahun 2021 pasca-COVID-19

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo optimistis ekonomi dalam negeri akan tumbuh hingga enam persen tahun 2021, ...

BI: Imbal hasil SBN tarik aliran modal asing masuk RI

Bank Indonesia menyebutkan imbal hasil surat berharga negara (SBN) menjadi indikator utama menarik aliran modal asing ...

Bundesbank: Jerman pulih perlahan setelah resesi parah

Perekonomian Jerman berada dalam resesi yang parah dan pemulihan tidak mungkin terjadi dengan cepat karena banyak ...