#fase 2

Kumpulan berita fase 2, ditemukan 510 berita.

BMKG: Waspada potensi hujan di Sumatera Utara pada sepekan ke depan

Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah I Medan memprakirakan kondisi cuaca di Sumatera Utara ...

MRT Jakarta rampungkan pembangunan terowongan Stasiun Glodok-Kota

PT MRT Jakarta (Perseroda) merampungkan pembangunan terowongan bagian selatan (southbound) yang menghubungkan Stasiun ...

Komnas KIPI tidak membenarkan vaksin polio buat demam berlebih

Ketua Komnas Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI), Prof. Dr. dr Hinky Hindra Irawan Satari SP. A, Susbp. I.P.T., ...

Wapres Gibran tinjau proyek pengolahan limbah di Penjaringan Jakut

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau lokasi pengolahan limbah, yakni Jakarta Sewerage Development Project ...

Gibran tinjau pembangunan proyek LRT Fase 1B

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau pembangunan proyek LRT Fase 1B Velodrome-Manggarai sepanjang 6,4 KM, di ...

Wapres Gibran tinjau proyek MRT Jakarta Fase 2

Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka meninjau proyek Mass Rapid Transit atau Moda Raya Terpadu (MRT) Jakarta ...

Wamen BUMN sebut IPO Inalum tunggu kepastian Smelter Kuala Tanjung

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo menyampaikan bahwa aksi korporasi berupa Initial ...

Ajang "Memoria" siap menghibur warga NTB

Ajang "Memoria", yang menggabungkan musik, seni rupa dan komunitas siap menghibur warga di wilayah Provinsi ...

Menkes sebut Indonesia lakukan tiga uji vaksin TBC

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, Indonesia lakukan tiga uji vaksin TBC sebagai bagian dari upaya untuk ...

NEC gaet SecurityGen perkuat keamanan siber untuk solusi TIK-nya

NEC Indonesia, perusahaan penyedia solusi TIK di Indonesia, menggaet perusahaan keamanan siber SecurityGen untuk ...

IAAI ungkap temuan sejarah peradaban Jakarta dari proyek MRT fase dua

Ikatan Ahli Arkeologi Indonesia (IAAI) menguak temuan benda-benda bersejarah bukti peradaban Jakarta yang telah ...

Menkes berharap daerah endemis punya laboratorium penelitian malaria

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengharapkan agar daerah endemis penyakit malaria di Indonesia memiliki fasilitas ...

MRT Medansatria-Tomang lintasi 21 stasiun

​​Pembangunan koridor baru Mass Rapid Transit atau Moda Raya Terpadu (MRT) fase pertama Medansatria-Tomang akan ...

Rasio aset keuangan terhadap PDB Indonesia termasuk rendah di kawasan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat bahwa rasio sejumlah aset industri keuangan terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) ...

Pemkot Jakpus dan PT MRT bahas dampak pembangunan jalur Fase 2

Pemerintah Kota Jakarta Pusat bersama PT Mass Rapid Transit (MRT) membahas rencana sekaligus potensi dan dampak ...