#empat negara

Kumpulan berita empat negara, ditemukan 2.209 berita.

Pemerintah masih negosiasi buka akses wisata "travel bubble"

Pemerintah mengaku masih melakukan negosiasi dengan sejumlah negara untuk membuka akses wisata dengan konsep kerja sama ...

Onew SHINee selesai wajib militer

Onew, salah satu personel grup idola K-pop SHINee akhirnya menyelesaikan masa wajib militernya pada Rabu ini. Dia ...

Menkumham siap tindak lanjuti perjanjian hukum dengan Serbia

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly memimpin delegasi Indonesia berangkat ke Beograd, Sabtu, untuk memperkuat kerja ...

Kasus corona naik dua kali lipat di 14 negara bagian AS selama Juni

Kasus virus corona naik dua kali lipat di 14 negara bagian Amerika Serikat sepanjang Juni termasuk California, Florida ...

Sepak Bola Nasional

Punggawa muda Bali United kejar slot di timnas U-16

Tim Bali United menyumbang tiga punggawa mudanya untuk mengikuti pemusatan latihan nasional (pelatnas) Timnas U-16 ...

Sepak Bola Nasional

Timnas U-16 jalani TC di Bekasi pada 6-29 Juli

Sebanyak 26 pemain tim nasional U-16 akan menjalani pemusatan latihan (TC) di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa ...

Sepak Bola Nasional

Pelatih: ada tiga wilayah kandidat lokasi TC Timnas U-16 awal Juli

Pelatih Tim Nasional U-16 Bima Sakti mengatakan bahwa ada tiga wilayah yang menjadi kandidat lokasi pemusatan latihan ...

Gugus Tugas umumkan kawasan pariwisata alam dibuka bertahap

Ketua Gugus Tugas Nasional Percepatan Penanganan COVID-19 Letjen TNI Doni Monardo mengumumkan kawasan-kawasan ...

Industri pariwisata ASEAN sepakat untuk mengembangkan "travel bubble"

Industri pariwisata di kawasan ASEAN sepakat mengembangkan konsep kerja sama travel bubble atau perjalanan lintas ...

Timnas U-16 Indonesia tetap optimistis meski berada di grup sulit

Pelatih tim nasional U-16 Indonesia Bima Sakti mengatakan bahwa skuatnya tetap optimistis meski berada di grup sulit ...

Sepak Bola Nasional

PSSI: timnas U-16 harus berani bersaing di grup "neraka"

Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri mengatakan, tim nasional U-16 harus berani bersaing di Grup D Piala Asia U-16 2020, ...

Alasan di balik sulitnya refund tiket pesawat dengan uang tunai

Terhentinya industri pariwisata dan penerbangan akibat pandemi COVID-19 membuat konsumen berbondong-bondong meminta ...

Sepak Bola Nasional

Indonesia satu grup dengan Jepang-China dalam Piala Asia U-16

Timnas U-16 Indonesia yang dilatih Bima Sakti berada satu grup dengan Jepang, China dan Arab Saudi dalam Grup D ...

Rayshard Brooks tewas ditembak polisi di AS, keluarga tuntut keadilan

Keluarga Rayshard Brooks meminta keadilan dan "perubahan drastis" pada tingkat kebijakan setelah seorang ...

Kemenparekraf undang komunitas investasi sosial ke Indonesia

Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo mengundang komunitas investasi sosial untuk turut ...