#ekonomi triwulan ii 2024

Kumpulan berita ekonomi triwulan ii 2024, ditemukan 16 berita.

BI: Ekonomi RI tetap baik didukung permintaan domestik dan ekspor

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan pertumbuhan ekonomi Republik Indonesia (RI) tetap baik didukung ...

BI: Inflasi terus menunjukkan perlambatan

Direktur Departemen Regional Bank Indonesia (BI) M Firdauz Muttaqin mengatakan inflasi terus melanjutkan perlambatan, ...

Infografik

Ekonomi triwulan II-2024 tumbuh stabil

Perekonomian Indonesia berdasarkan Produk Domestik Bruto (PDB) pada triwulan II-2024 tumbuh stabil sebesar 5,05 persen. ...

BI: Ekonomi Indonesia tetap baik di tengah gejolak perekonomian dunia

Kepala Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI) Erwin Haryono mengatakan pertumbuhan ekonomi Indonesia tetap baik di ...

Pertumbuhan ekonomi Kepri triwulan II-2024 mencapai 4,90 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Kepulauan Riau (Kepri) pada triwulan II-2024 tumbuh sebesar ...

Aktivitas IKN pacu ekonomi Kaltim tumbuh 5,85 persen

Aktivitas konstruksi di Ibu Kota Nusantara (IKN) turut memacu kinerja ekonomi Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), ...

BPS catat ekonomi Bali tumbuh 5,36 persen pada kuartal II 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Bali pada triwulan II 2024 meningkat secara tahunan, namun ...

Airlangga: Pertumbuhan ekonomi RI lebih baik dari China hingga Korsel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menilai, pertumbuhan ekonomi Indonesia triwulan II 2024 yang ...

BPS: Maluku dan Papua tumbuh tinggi di triwulan II berkat pertambangan

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Maluku dan Papua mengalami pertumbuhan tinggi pada triwulan II-2024, yakni sebesar ...

BPS: Sektor makan, minum, dan akomodasi tumbuh tinggi di triwulan II

Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan sektor makanan, minuman, dan akomodasi mengalami pertumbuhan tinggi pada ...

BPS: Konsumsi rumah tangga jadi penopang ekonomi triwulan II-2024

Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan konsumsi rumah tangga masih menjadi penopang pertumbuhan ekonomi Indonesia, ...

KSSK: Sistem keuangan kuartal II tetap stabil di tengah gejolak global

Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) menyatakan stabilitas sistem keuangan Indonesia pada triwulan II-2024 tetap ...

Pemprov Kepri sampaikan ranperda BUMD energi migas

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) menyampaikan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Badan ...

Pemprov Kepri prioritaskan perda kawasan pertanian berkelanjutan

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) memprioritaskan terbentuknya Peraturan Daerah (Perda) mengenai ...

Gubernur Kepri lantik Penjabat Wali Kota Tanjungpinang

Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad melantik Andri Rizal Siregar sebagai Penjabat (Pj) Wali Kota Tanjungpinang ...