#ekmeleddin ihsanoglu

Kumpulan berita ekmeleddin ihsanoglu, ditemukan 92 berita.

Tujuh Menlu Negara Islam Bahas Timteng

Menteri luar negeri dari tujuh negara Islam bertemu di Islamabad, Pakistan, Ahad, guna membahas masalah Timur Tengah ...

Anggota OKI Sepakat Putuskan Hubungan dengan Israel

Malaysia selaku Ketua Organisasi Konferensi Islam (OKI) yang beranggotakan 57 negara, Sabtu, mengatakan OKI sepakat ...

Sekjen OKI Cemas atas Bungkamnya Dunia Terhadap Masalah Al-Aqsa

Sekjen Organisasi Konperensi Islam (OKI), Prof. Ekmeleddin Ihsanoglu, menyatakan sangat sedih dan cemas atas ...

OKI Minta Campurtangan Internasional Lindungi Mesjid Al-Aqsa

Sekretaris Jenderal Organisasi Konperensi Islam (OKI), Prof. Ekmeleddin Ihsanoglu, minta campurtangan penting ...

OKI Pertimbangkan Pasukan Perdamaian Islam

Organisasi Konferensi Islam (OKI) yang beranggotakan 57 negara, Kamis, mengatakan tedapat wacana yang kian menguat ...

OKI Kutuk Kegiatan Israel di Sekitar Tempat Suci

Organisasi Konferensi Islam (OKI), Kamis, mengingatkan adanya ketegangan yang membahayakan akibat provokasi Israel ...

RI akan Bicarakan Penggalian Al-Aqsa dengan OKI

Pemerintah Republik Indonesia (RI) akan membicarakam masalah penggalian Masjid Al-Aqsa oleh Israel dengan Sekjen ...

OKI Sambut Tawaran Raja Abdullah

Sekjen Organisasi Konperensi Islam (OKI), Prof Ekmeleddin Ihsanoglu, menyatakan senang atas gagasan Raja Abdullah bin ...

Ketua OKI Imbau Rakyat Irak Tenang

Sekjen Organisasi Konperensi Islam (OKI), Prof Ekmeleddin Ihsanoglu mengimbau masyarakat Irak tenang. Dalam satu ...

Ketua OKI Serukan Pemecahan Damai Masalah Nuklir Iran

Ketua Organisasi Konperensi Islam (OKI) Prof. Ekmeleddin Ihsanoglu menyerukan perlunya pemecahan damai atas krisis ...

Ledakan di Pasar Baghdad Tewaskan Sembilan Orang, Lukai 27

Satu ledakan bom mobil di pasar yang sibuk menewaskan sembilan orang dan melukai 27 orang lagi di suatu daerah ...

OKI Berupaya Hentikan Kerusuhan Sektarian di Irak

Organisasi Konferensi Islam (OKI) yang memiliki 57 anggota mensponsori prakarsa ulama Muslim Syiah dan Sunni Irak ...

Negara Muslim Tak berdaya Hadapi Media Tak bersahabat

Negara-negara Muslim masih tetap tak berdaya melawan media internasional yang tak bersahabat dan menjelekkan citra ...

Negara Muslim Tak Berdaya Dalam Perang Media

Negara Muslim tetap tak berdaya dalam perang melawan media internasional yang bermusuhan dan secara terang-terangan ...

OKI Ingin Kirim Tentara ke Lebanon di Bawah Bendera PBB

Negara-negara Muslim, Kamis, mengatakan mereka bisa mengirim pasukan ke Lebanon jika penempatan pasukan internasional ...