#dkp provinsi

Kumpulan berita dkp provinsi, ditemukan 232 berita.

Peneliti UGM paparkan hasil riset kekayaan biota air tawar Kaltim

Peneliti dari Universitas Gadjah Mada Yogyakarta memaparkan hasil riset kekayaan keanekaragaman hayati biota air tawar ...

Nelayan diingatkan lebih hati-hati melaut di perbatasan RI-Malaysia

Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Said Sudrajad meminta nelayan di daerah itu ...

KKP siapkan sistem pemantauan elektronik pemanfaatan BBL oleh nelayan

Kementerian Kelautan dan Perikanan menyiapkan sistem informasi pemantauan elektronik untuk mengawal pemanfaatan kuota ...

KKP manfaatkan sistem TI canggih guna pantau pemanfaatan kuota BBL

Kementerian Kelautan dan Perikanan melalui Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap menyiapkan sistem informasi ...

Pengelolaan ekosistem karbon biru Kaltim tekankan tiga pilar

Pengelolaan ekosistem karbon biru di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menekankan tiga pilar penting, yaitu ekologis, ...

Lampung kembangkan pakan ikan mandiri berbahan cangkang rajungan

Pemerintah Provinsi (Pempov) Lampung tengah mengembangkan pakan ikan mandiri dengan bahan utama cangkang rajungan guna ...

DKP Lampung: Bantuan 1,3 juta ekor benih ikan tersalurkan di 2023

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Lampung menyatakan bahwa bantuan sebanyak 1.318.900 ekor benih ikan kepada ...

Lampung jalin kerjasama budidaya lobster dengan Vietnam

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung menjalin kesepakatan kerjasama pelaksanaan budidaya lobster dengan Vietnam guna ...

Pemprov Aceh minta KKP bantu pemulangan dua nelayan dari Malaysia

Pemerintah Provinsi Aceh meminta Kementerian Kelautan dan Perikanan RI untuk membantu pemulangan dua orang nelayan Aceh ...

DKP Papua berharap aset pelabuhan perikanan Biak dikelola provinsi

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Papua berharap operasional pengelolaan pelabuhan perikanan Fandoi Kabupaten ...

Pemprov Riau-Unri menjajaki kerja sama kembangkan sektor perikanan 

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau menjajaki kerja sama dengan Universitas Riau (Unri) dalam bidang pengembangan sektor ...

KKP lepasliarkan empat ekor penyu terdampar di Sulawesi Selatan

Balai Pengelolaan Sumber daya Pesisir dan Laut (BPSL) Makassar Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melepasliarkan ...

Nilai ekspor perikanan Lampung 2023 capai Rp2,1 triliun

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Lampung menyatakan nilai ekspor perikanan provinsi itu pada 2023 mencapai ...

DKP berharap lembaga adat bantu pemerintah hidupkan tambak di Aceh

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Aceh berharap kehadiran lembaga adat Keujruen Neuheun (Pemangku Tambak) di ...

Premi asuransi 2.400 nelayan di Lampung telah diberikan selama 2023

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Lampung menyatakan bahwa selama 2023 telah membayarkan premi asuransi bagi ...