#desa sumberwuluh

Kumpulan berita desa sumberwuluh, ditemukan 196 berita.

Gubernur Jatim berkantor di Lumajang kawal penanganan bencana Semeru

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa berkantor di Kabupaten Lumajang untuk mengawal langsung upaya penanganan ...

Leganya Ibu Lasimin menerima kabar empat anaknya selamat dari Semeru

Lasimin, salah seorang warga Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, yang menjadi saksi atas meletusnya Gunung Semeru pada ...

PKS Jatim buka posko pengungsian untuk korban terdampak Semeru

DPW Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jawa Timur membuka posko pengungsian bagi para korban terdampak peningkatan ...

Gubernur Jatim: Proses mitigasi Semeru sudah berjalan

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menjelaskan bahwa proses mitigasi dan sistem peringatan dini (EWS) ...

PMI kirimkan bantuan dan personel untuk pengungsi erupsi Semeru

Palang Merah Indonesia (PMI) telah mengirimkan bantuan kebutuhan dasar dan mengerahkan relawan untuk melakukan kaji ...

BPBD Lumajang: 102 korban luka akibat letusan Semeru

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Lumajang mencatat data sementara korban terdampak letusan Gunung Semeru di ...

10 warga belum bisa dievakuasi dari dusun terdampak letusan Semeru

Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati mengatakan bahwa masih ada 10 warga yang belum bisa dievakuasi dari dusun ...

Warga memadati kampung yang bagian wilayahnya tertimbun abu Semeru

Warga memadati Kampung Renteng di Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur, yang ...

Puan: Utamakan penyelamatan warga dari musibah erupsi Semeru

Ketua DPR RI Puan Maharani meminta pemerintah bersama instansi terkait untuk memprioritaskan atau mengutamakan ...

Komisi V DPR minta BNPB-BPBD kerja cepat tangani erupsi Semeru

Anggota Komisi V DPR RI Novita Wijayanti meminta Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Badan Penanggulangan ...

Polda Jatim kerahkan ratusan personel bantu warga terdampak Semeru

Kepolisian Daerah Jawa Timur mengerahkan ratusan personel ke Kabupaten Lumajang untuk membantu proses evakuasi warga ...

Puluhan warga terdampak Semeru mengungsi di Balai Desa Sumberwuluh

Puluhan warga mengungsi di Balai Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang letusan Gunung ...

Artikel

(Round Up) - Gunung Semeru bergolak

Jagad media sosial dan jejaring pertemanan daring dikejutkan munculnya sejumlah video letusan Gunung Semeru di ...

Pemkab Lumajang butuh relawan untuk evakuasi warga terdampak Semeru

Pemerintah Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, membutuhkan bantuan tenaga sukarelawan untuk mengevakuasi warga di Dusun ...