#den

Kumpulan berita den, ditemukan 3.160 berita.

Penyidikan kasus MH17 dihentikan meski ada "indikasi" Putin terlibat

Para jaksa penyidik internasional pada Rabu mengatakan telah menemukan "indikasi kuat" bahwa Presiden Rusia ...

Remaja Palestina diumumkan tewas ditembak tentara Israel di Tepi Barat

Pasukan Israel menembak seorang remaja Palestina hingga tewas pada Selasa dalam penggerebekan di wilayah pendudukan ...

Telaah

HPN dan jurnalisme berkualitas

Survei dari Nielsen Media pada tahun 2020 mencatat penyimak media online sudah mengalahkan media cetak, karena online ...

Liga Prancis

Gol Lionel Messi dan Achraf Hakimi bawa PSG menang 2-1 atas Toulouse

Paris Saint-Germain berhasil bangkit dari ketertinggalan dan menang 2-1 lawan Toulouse dalam laga pekan ke-22 Ligue 1 ...

Jerman punya bukti mengenai kejahatan perang di Ukraina

Jaksa penuntut umum Peter Frank dalam sebuah wawancara surat kabar yang diterbitkan pada Sabtu menyatakan bahwa Jerman ...

Liga Inggris

Wolves perpanjang kontrak pemain keturunan Indonesia Justin Hubner

Wolverhampton Wanderers resmi memperpanjang kontrak pemain keturunan Indonesia Justin Hubner, dengan durasi kontrak ...

Program B35 masih perlu dukungan pembiayaan pemerintah agar optimal

Program mandatori biodiesel 35 persen atau B35 yang dimulai 1 Februari 2023 dinilai masih memerlukan dukungan ...

AS peringatkan kemungkinan serangan teroris di Turki

Kedutaan Besar Amerika Serikat di Turki pada Senin memperingatkan warganya tentang kemungkinan serangan terhadap tempat ...

Liga Jerman

Olmo akan absen beberapa pekan karena robek serat otot kaki

Gelandang RB Leipzig Dani Olmo akan absen beberapa pekan karena cedera robek serat otot pada kaki kirinya, umum klub ...

Malaysia kutuk penodaan Al Quran di Belanda

Pemerintah Malaysia mengutuk keras insiden penodaan terhadap Al Quran di Den Haag, Belanda, pada Minggu (22/1) ...

Piala Dunia Sepak Bola U20

Menilik kualitas Timnas U-20 Indonesia jelang Piala Dunia U-20 2023

"Pada akhirnya perbuatan manusia menentukan, yang mengawali dan mengakhiri," tulis  Pramoedya Ananta ...

Piala Dunia Sepak Bola U20

Indonesia siap menjawab kepercayaan untuk menggelar Piala Dunia U20

Indonesia kembali mendapat kepercayaan untuk menyelenggarakan pesta olahraga akbar. Setelah berulang kali mengukir ...

Wapres sebut perusakan Al Quran bukan bentuk kebebasan berekspresi

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin menegaskan peristiwa perusakan Al Quran, seperti yang terjadi di Swedia dan ...

Menteri Agama sebut aksi pembakaran Al Quran sebagai bentuk teror

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengutuk aksi pembakaran dan penyobekan mushaf Al Quran di Swedia dan ...

Al Azhar serukan boikot produk Swedia, Belanda usai penistaan Al Quran

Al-Azhar Mesir menyerukan boikot produk Belanda dan Swedia di tengah kemarahan atas penistaan terhadap kitab suci ...