#cop29

Kumpulan berita cop29, ditemukan 130 berita.

RI akan implementasi target iklim tingkat sub-nasional mulai 2025

Indonesia akan memulai implementasi target pengurangan emisi Gas Rumah Kaca (GRK) di tingkat sub-nasional atau wilayah ...

Pejabat PBB: Pendanaan iklim untuk negara berkembang meningkat

Arus pendanaan iklim secara keseluruhan untuk negara berkembang terus meningkat, menurut sekretaris eksekutif Konvensi ...

RI tekankan peran sektor kelautan tangani perubahan iklim di COP29

Direktur Mitigasi Perubahan Iklim Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) Yulia Suryanti mengatakan Indonesia menyadari ...

RI siap serahkan Second NDC tahun depan, masukkan sektor kelautan

Pemerintah Indonesia berencana menyerahkan dokumen iklim Second Nationally Determined Contribution (NDC) pada Februari ...

Guangzhou di China alami musim panas terpanjang sejak 1961

Kota Guangzhou di China selatan mencatat rata-rata suhu 23,3 derajat Celsius pada Rabu (13/11), sehingga jumlah hari ...

Menteri LH: RI berkomitmen capai target iklim tidak tergantung bantuan

Menteri Lingkungan Hidup (LH)/Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (BPLH), Hanif Faisol Nurofiq menyatakan ...

RI kantongi pendanaan hijau Rp20,15 triliun untuk sektor kelistrikan

Indonesia mengantongi pendanaan hijau sebesar 1,2 miliar euro atau sekitar Rp20,15 triliun untuk sektor kelistrikan ...

Indonesia satu-satunya yang laksanakan artikel 6.2 perdagangan karbon

Indonesia menjadi satu-satunya negara yang saat ini melaksanakan artikel 6.2 dari Paris Agreement (Perjanjian Paris) ...

Pertamina kolaborasi internasional menekan emisi metana di Indonesia

PT Pertamina (Persero) mendorong kolaborasi nasional dan internasional untuk menekan emisi metana di Indonesia, sebagai ...

Pegiat iklim: Peran pemuda penting dalam penanganan perubahan iklim

Peran pemuda sangat penting dalam penanganan perubahan iklim, terutama dalam menciptakan inovasi yang dapat ...

Greenery Berikan Solusi untuk Pertanian dan Peternakan Rendah Karbon di COP29

- Greenery, Inc. adalah perusahaan teknologi iklim asal Korea Selatan. Greenery memberikan solusi untuk mengurangi ...

BIG selesaikan pemetaan geospasial dukung strategi iklim Indonesia

Badan Informasi Geospasial (BIG) tengah menyelesaikan pemetaan geospasial yang dapat digunakan untuk mencapai target ...

RI soroti pemanfaatan data geospasial demi capai target iklim di COP29

Pemerintah Indonesia memaparkan telah melakukan integrasi data pengurangan emisi sektor kehutanan dan penggunaan lahan ...

Menhut segera siapkan peta jalan reforestasi 12 juta hektare hutan

Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni menyatakan segera menyiapkan peta jalan dan perencanaan strategis reforestasi ...

PLN-Sembcorp-TGI garap proyek pipa hidrogen hijau terbesar di ASEAN

PT PLN (Persero) melalui subholding Energi Primer Indonesia (PLN EPI) berkolaborasi dengan Sembcorp Industries ...