#cabang menembak

Kumpulan berita cabang menembak, ditemukan 239 berita.

PON Aceh Sumut 2024

Petembak Kabupaten Bekasi sapu bersih emas hari terakhir PON 2024

Petembak asal Kabupaten Bekasi sukses menyapu bersih medali emas pada dua nomor tersisa di hari terakhir ...

PON Aceh Sumut 2024

Menembak -- Pelajar Jakarta raih emas setelah tumbangkan atlet senior

Atlet menembak asal DKI Jakarta yang masih berstatus pelajar berhasil menyabet medali emas dengan menumbangkan atlet ...

PON Aceh Sumut 2024

Menembak – Lampung benamkan harapan Papua kuasai medali emas trap

Atlet menembak Provinsi Lampung Adylia Safitri membenamkan harapan Papua untuk memborong medali emas pada nomor trap ...

PON Aceh Sumut 2024

Kemenko PMK: Persoalan PON Aceh-Sumut jadi catatan penting pemerintah

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) menyatakan berbagai persoalan dan ...

PON Aceh Sumut 2024

Tim beregu putri menembak NTB raih emas kelima di PON Aceh-Sumut

Perolehan medali emas Nusa Tenggara Barat di PON XXI Aceh-Sumut 2024 kembali bertambah setelah tim beregu putri ...

Video

Medali emas jadi hadiah ulang tahun bagi atlet menembak Athallah Ahza

ANTARA - Medali emas yang diraih Athallah Ahza, atlet menembak asal Riau yang turun pada kategori 10m air rifle men ...

PON Aceh Sumut 2024

Petembak kontingen Jakarta pingsan "tertembak" medali emas

Haru dan gembira tak bisa dibendung pemilik nama lengkap Angela Merici Virginia Henan saat diumumkan sebagai peraih ...

Haornas 2024, momentum refleksi dan peningkatan prestasi olahraga

Hari Olahraga Nasional (Haornas) 2024 diperingati di seluruh Indonesia dengan mengangkat tema pada tahun ini “Ayo ...

Olimpiade Paris 2024

Jadwal perebutan medali emas hari ketiga Olimpiade Paris

Sebanyak 19 medali emas bakal diperebutkan pada hari ketiga Olimpiade Paris 2024, termasuk lima nomor dari cabang ...

Olimpiade Paris 2024

KOI: Panjat tebing berpeluang besar sabet emas pada olimpiade

Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari mengatakan cabang panjat tebing yang meloloskan dua ...

Asian Games 2022

Round up - Tanpa tambahan medali, Indonesia tergeser ke peringkat 13

Awan kelabu menggelayuti kontingen Indonesia yang sedang berlaga di Asian Games 2022 di Hangzhou setelah dua hari ...

Asian Games 2022

Klasemen medali Asian Games: Indonesia belum beranjak dari posisi 12

Kontingen Indonesia masih tak kunjung beranjak dari posisi ke-12 pada klasemen sementara perolehan medali Asian Games ...

Asian Games 2022

Menembak kembali absen sumbang medali pada hari ketujuh Asian Games

Cabang olahraga menembak kembali absen menyumbang medali untuk kontingen Indonesia pada hari ketujuh Asian Games 2022 ...

Asian Games 2022

Menembak tanpa medali pada hari keenam Asian Games Hangzhou

Tim menembak Indonesia menyelesaikan hari keenam Asian Games Hangzhou, Jumat, tanpa perolehan medali setelah menghadapi ...

Asian Games 2022

Langkah dua petembak putri Indonesia terhenti di nomor 10m air pistol

Langkah dua petembak putri Indonesia Rihadatul Asyifa dan Arista Perdana Putri Darmoyo terhenti di babak kualifikasi ...