#beras petani

Kumpulan berita beras petani, ditemukan 541 berita.

Mendag Zulkifli usulkan anggaran Rp100 triliun serap hasil petani

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengusulkan adanya penyediaan anggaran sebesar Rp100 triliun per tahun ...

Bulog NTB sudah gelontorkan dana Rp614 miliar beli beras petani

Perum Bulog Nusa Tenggara Barat sudah menggelontorkan dana Rp614 miliar hingga September untuk membeli beras sebanyak ...

Airlangga: Ketahanan pangan wujud stabilitas ekonomi nasional

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan ketahanan pangan akan mewujudkan ...

Pemerintah pastikan stok beras dan pangan aman hingga akhir tahun

Pemerintah dalam Rapat Koordinasi Terbatas (Rakortas) Kebijakan Pangan memastikan stok beras nasional dan bahan pangan ...

Kemerdekaan RI

Dedi Mulyadi kibarkan Bendera Merah Putih bersama petani di sawah

Anggota DPR RI Dedi Mulyadi menggelar upacara pengibaran Bendera Merah Putih bersama para petani di tengah areal ...

Petani milenial bangga atas pencapaian swasembada beras nasional

Petani milenial menyatakan kebanggaannya atas pencapaian Indonesia mewujudkan swasembada beras nasional yang ...

Cadangan beras pemerintah di BULOG Sumut aman hingga akhir 2022

Stok cadangan beras pemerintah (CBP) di BULOG Sumatera Utara aman hingga akhir 2022. "Stok CBP masih ada 7.598 ...

Bulog: Kapasitas pengolahan beras modern di Lampung capai 120 ton

Perum Bulog Divisi Regional Lampung menyebutkan pengolahan beras modern atau modern rice milling plant (MRMP) di ...

DPRD minta Pemprov NTB berikan subsidi petani untuk atasi kemiskinan

Sekretaris Komisi II Bidang Perekonomian DPRD Nusa Tenggara Barat (NTB) Haerul Warisin meminta pemerintah provinsi ...

NFA minta Bulog optimalkan serapan gabah petani Rp4.200 per kg

Kepala Badan Pangan Nasional (National Food Agency, NFA) Arief Prasetyo Adi meminta BUMN pangan khususnya Bulog untuk ...

Sharp Indonesia gandeng milenial bangun ekosistem UMKM pertanian

Produsen elektronik PT Sharp Electronics Indonesia menggandeng milenial untuk membangun ekosistem bisnis pertanian di ...

Bulog pastikan harga pangan stabil pasca lebaran

Perum Bulog memastikan harga sejumlah komoditas pangan tetap stabil dengan menyediakan stok untuk memenuhi kebutuhan ...

Bulog Cirebon serap 540 ton beras petani pada masa panen raya

Perum Bulog Cirebon, Jawa Barat, menyerap 540 ton setara beras milik petani saat panen raya di wilayah kerjanya, ...

Produksi beras di Sumut hingga Juli 2022 surplus 169.698 ton

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Sumut) memastikan hingga Juli 2022, daerah ini masih surplus sebesar 168.698 ton ...

Bulog Sulselbar targetkan serap 264.500 ton gabah petani

Perum Bulog Kantor Wilayah Sulawesi Selatan dan Barat (Sulselbar) menargetkan penyerapan gabah/beras petani tahun 2022 ...