#bebas kanker

Kumpulan berita bebas kanker, ditemukan 35 berita.

Mary Kay Foundation℠ dan UT Southwestern jalin kemitraan untuk berantas kanker yang menyerang perempuan di seluruh dunia

- Mary Kay Foundation℠, pemimpin selama puluhan tahun dalam upaya menyembuhkan kanker yang menyerang kaum perempuan, ...

63 puskesmas di Surabaya sediakan layanan perawatan paliatif

Sebanyak 63 puskemas di Kota Surabaya, Jawa Timur, menyediakan layanan perawatan paliatif yang tujuannya untuk membantu ...

Kena kanker serviks tak berarti vonis mati

Konsultan senior onkologi medis di Park Cancer Centre (PCC), Singapura, Dr Ang Peng Tiam mengatakan perempuan yang ...

Cuci tangan bisa cegah terinfeksi virus HPV penyebab kanker serviks?

Penularan virus HPV penyebab kanker serviks tak hanya melalui hubungan seksual tetapi juga melalui tangan ke tangan ...

Terlambat divaksin HPV, perlu vaksinasi ulang?

Pemberian vaksin HPV sebagai tindakan primer untuk mencegah kanker serviks perlu lebih dari sekali, yakni dua kali ...

Perempuan perlu rutin tes IVA untuk deteksi kanker serviks

Dokter spesialis kandungan dan kebidanan dr. Lina Karlina, Sp.OG mengingatkan kaum perempuan untuk rutin melakukan tes ...

Pendukung vaksin kanker serviks minta akses ditingkatkan

Vaksin yang diberikan kepada para perempuan untuk melindungi mereka dari virus penyebab kanker serviks merupakan alat ...

Sudah divaksin HPV bebas kanker serviks?

Mendapatkan vaksinasi HPV merupakan salah satu cara mencegah terkena kanker serviks. Namun ini harus juga dibarengi ...

Ibu Iriana kunjungi puskesmas di Lampung

Ibu Negara Iriana Joko Widodo dan Ibu Mufidah Jusuf Kalla beserta anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet ...

Terbebas dari kanker, Rachel Amanda lebih sayangi diri

Aktris Rachel Amanda mengaku berubah dan lebih peduli pada kondisi kesehatannya, usai terbebas dari kanker tiroid ...

YKPI resmikan rumah singgah penderita kanker payudara

Yayasan Kanker Payudara Indonesia meresmikan Rumah Singgah Yayasan Kanker Payudara Indonesia pada Februari dalam ...

Aktor Ben Stiller mengaku pernah divonis kanker

Aktor dan sutradara Ben Stiller (50) mengaku pernah didiagnosis kanker prostat dua tahun lalu, dan pemeriksaan ...

Dinkes DKI Jakarta segera gelar imunisasi HPV untuk siswi SD

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Kesehatan akan memberikan imunisasi Human Papillomavirus (HPV) ...

AS setujui penggunaan obat asal Australia yang cairkan sel kanker

Amerika Serikat menyetujui penggunaan sebuah tablet yang "mencairkan" sel-sel kanker untuk manusia, yang dikembangkan ...

Bupati Tabanan berharap mobil sehat jadi percontohan

Bupati Tabanan, Bali, Ni Putu Eka Wiryastuti berharap program mobil sehat menjadi proyek percontohan pelayanan ...